11,540 research outputs found
Pengaruh Metode Diskusi Buzz Group Terhadap Hasil Belajar IPS Pada Siswa Kelas V SD Negeri 1302 Hasahatan
Ilmu Pengetahuan Sosial atau yang dikenal sebagai IPS adalah pembelajaran yang menganalisis, dan mempelajari masalah sosial dari berbagai aktivitas dalam kehidupan sosial. Namun, permasalahan yang ditemukan dilapangan hasil belajar IPS siswa rendah masih dibawah KKM, hal ini dikarenakan penggunaan metode pembelajaran yang digunakan tidak tepat yaitu dengan menggunakan metode ceramah. Adapun metode yang dapat meningkatkan hasil belajar siswa dan mengembangkan pemikiran kritis serta komunikasi siswa dalam pembelajaran IPS adalah dengan menggunakan pembelajaran kelompok yaitu metode diskusi buzz group. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh metode diskusi buzz group terhadap hasil belajar IPS pada siswa kelas V SD Negeri 1302 Hasahatan. Pendekatan penelitian yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif dengan metode penelitian eksperimen. Desain penelitian menggunakan pretets-postest design. Sampel penelitian adalah siswa kelas V yang berjumlah 20 orang. Dalam penelitian ini pengumpulan data menggunakan tes tertulis, angket, dan dokumentasi. Setelah data terkumpul kemudian dianalisis menggunakan statistik dengan rumus t-test atau uji t. Dari hasil perhitungan berdasarkan hasil penelitian diperoleh thitung = 6,859 dibandingkan dengan ttabel= 2,100, maka thitung > ttabel (6,859 > 2,100). Hal ini berarti bahwa hipotesis diterima. Artinya, Terdapat pengaruh yang signifikan antara metode diskusi buzz group terhadap hasil belajar IPS pada siswa kelas V SD Negeri 1302 Hasahatan
Willingness to Pay for Drinking Water and Sanitation Availability in Indonesia
When sustainability of access and quality, is the primary concern, water and saniatioan should be considered as economic goods. Therefore, we need more accurate information on the amount of peopleâs willingness to pay. This study attemp to (i) identify the effects of drinking water supply and home sanitation on the rent price of a house, (ii) calculating the value of marginal implicit price (marginal willingness to pay) for drinking water and sanitation, and (iii) examine factors that affects the availability of drinking water supply and sanitation. Using the hedonic price model, we conclude that: (i) the availability of water piped facilities or pump water affect rent price of houses in urban areas, while the availability of toilet facilitated with septic tank influences rent price of houses both in urban and rural areas; (ii) garbage handlings through collection by authorized agency influences rent price of houses both in urban and rural areas, (iii) the WTP for piped facilities or pumped water in urban area is Rp. 6,850 per month, while the WTP for toilet facilitated with septic tank is Rp. 15,800, and the WTP for garbage collection is Rp. 11,950 per month. The logistic model approach revealed that householdsâ economic and social conditions such as age, number of family members, breadwinnerâs education, and expenditure per capita influence the availability of drinking water facilities in the form of piped water or pumped water, sanitation facilities in the form of toilet with septic tank, and garbage handling facilities. Human capital or the level of education is very crucial in the possibilities of ownership of drinking water and sanitation facilities.access to drinking water and sanitation, Willingness to pay, hedonic price model, logistic model
Effect of Biopesticide Application in Suppressing the Population of Onion Caterpillar Pests (Spodoptera exigua L) in Shallot Plants (Allium ascalonikum L)
ABSTRAK
Bawang merah merupakan salah satu komoditas sayuran unggulan yang sejak lama telah diusahakan oleh petani secara intensif Komoditas ini juga merupakan sumber pendapatan yang memberikan kontribusi cukup tinggi terhadap perkembangan ekonomi wilayah, karena memiliki nilai ekonomi yang tinggi maka budidaya bawang merah telah menyebar di hampir semua provinsi di Indonesia. Jenis hama yang sering dijumpai pada tanaman bawang merah yaitu ulat bawang (Sexigua). Bawang merah merupakan inang utama bagi larva S.exigua. Kellilangan hasil akibat serangan hama ini dapat mencapai570/o karena terjadi sejak fase pertumbuhan awal sampai dengan fase pematangan umbi, bahkan bisa mengakibatkan gagal panen terutama di musim kernarau apabila pengendalian tidak dilakukan sesegera mungkin. Salah satu cara yang dapat digunakan untuk menekan pertumbuhan yaitu ulat bawang pada bawang merah dengan menggunakan pestisida nabati. Pestisida nabati mengandung senyawa aktifyang mampu mengganggu proses perkembangan ulat bawang Metode dalam penelitian ini adalah Rancangan Acak Kelompok Non Faktorial dengan masingmasing perlakuan DO ( kontrol), Dl (100 ml masing-masing daun Nimba, Serai dan Lengkuas/ liter air), D2 (200 ml masing-masing daun Nimba, Serai dan Lengkuas Iliter air), D3 (300 ml masing-masing daun Nimba, Serai dan Lengkuas [liter air) dan D4 (400 ml masing-masing daun Nimba, Serai dan Lengkuas Iliter air). Hasil penelitian menunjukkan bahwa perlakuan Biopestisida menunjukkan pengaruh yang nyata terhadap semua perlakuan yaitu intensitas serangan, persentase serangan, bobot umbi segar dan bobot umbi kering. Perlakuan terbaik terdapat pada D4.
Kata Kunci : Bawang merah, Biopestisida, Ulat bawang (Spodoptera exigua)
Productivity of Arenga Pinnata Merr Male Flower Stalks in South Tapanuli Regency Referring to Sustainable Agricultural Systems
This study aims to determine and complete the database related to the productivity level of male palm flower stalks in producing sap in wild populations of natural habitats in the South Tapanuli Regency. The research was conducted in 2 villages in 4 districts with a total sample of 40 palm plants. The stages in this research were carried out in three stages. The first stage is a survey sampling carried out by purposive sampling, namely the sampling technique to be used as a sample based on existing criteria, namely: 1. The shape of the stalk, 2. Color of a stalk, 3. Color of series, 4. Color of sap, 5. Length of stalk, 6 7. Stalk Diameter, and 7. Nira Production Data. The second stage is the data collection on the productivity of male palm flower stalks at all levels of the stem in producing sap. The third stage is a productivity data analysis. The results showed that the productivity of male flower stalks at each stalk level was in accordance with the amount of production and weight of sugar produced. Male flower stalk I have the highest amount of sap production and sugar weight followed by stalk levels II, III, IV, and V. Male flower stalk I have the best productivity of all levels of the male flower stalk, after that there is a decrease in the production of sap and sugar for productivity. Male flower stalks II, III, IV, and V. Productivity of the best male flower stalks produced an average sap production of 968.55 liters/stalk and an average sugar weight of 526.79 kg
Factors that Effect Individual Interest in Using E-Wallet OVO (Case Study on Students in Bandar Pasir Mandoge)
A range of innovative financial technologies, including e-wallets, have emerged due to the rapid rise of online transactions. There are 38 e-wallets in Indonesia, including OVO, that have been granted a license by Bank Indonesia. Due to the competition among e-wallets, OVO, the second most well-known e-wallet in Indonesia, has continued to implement a number of improvements to boost OVO usage. OVO e-wallet, on the other hand, is still making an effort to present itself to the public through various promotions. This study intends to ascertain the degree to which perceptions of trust, perceived safety, perceived usefulness, perceived ease of use, perceived risk, and consumptive behaviour, either partially or simultaneously, affect students in Bandar Pasir Mandoge's choice to use the OVO e-wallet. The research method used in this research is associative quantitative research method. The data analysis method used is statistical method with the help of SPSS version 23. The data analysis techniques used in this study are validity test, reliability test, normality test, multicolinerity test, heteroscedasticity test, multiple linear regression test, coefficient of determination, t test, and F test. This study concluded that there is a positive and significant influence either partially or simultaneously between the variables of trust, perceived safety, perceived usefulness, perceived ease of use, perceived risk, and consumptive behaviour of decisions to use the OVO e-wallet
Hubungan Motivasi Berprestasi, Minat dan Perhatian Orang Tua Terhadap Kemandirian Siswa
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara motivasi berprestasi, minat, perhatian orang tua terhadap terhadap kemandirian siswa. Penelitian ini dilakukan di SMA Sekecamatan Medan Kota. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif korelasional dengan sampel penelitian sebanyak 275 siswa yang ditentukan secara purposive sampling (sampel bertujuan) yaitu SMA Negeri 5 sebanyak 138 siswa, SMA Negeri 6 sebanyak 65 siswa, dan SMA Negeri 10 sebanyak 72 siswa. Instrumen penelitian menggunakan angket motivasi berprestasi dengan jumlah 30 soal, angket minat dengan jumlah 20 soal, angket perhatian orang tua dengan jumlah 25 soal, dan angket kemandirian siswa dengan jumlah 40 soal. Teknik analisis yang digunakan adalah korelasi dengan bantuan program SPSS 21.0 for windows. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan antara: (1) Motivasi berprestasi terhadap kemandirian siswa (r=0,326 ; p=0,000); (2) Minat terhadap kemandirian siswa (r=0,293 ; p=0,000); (3) Perhatian orang tua terhadap kemandirian siswa (r=0,419 ; p=0,000). Tindak lanjut dari hasil penelitian ini diharapkan kepada guru dan orang tua untuk dapat memberi semangat kepada anaknya dalam upaya meningkatkan kemandirian dalam belajar baik di sekolah maupun di ruma
RESPON PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI BEBERAPA VARIETAS KACANG BUNCIS (Phaseoulus vulgaris L.) TERHADAP PEMBERIAN POC DAUN KELOR
ABSTRAKÂ Buncis merupakan salah satu komoditi hortikultura yang mempunyai peranan dan sumbangan cukup besar bagi masyarakat. Kebutuhan sayuran ini semakin meningkat seiring dengan kesadaran masyarakat terhadap kesehatan. Saat ini banyak petani buncis yang menggunakan pupuk kimia secara berlebihan sehingga berdampak buruk bagi kondisi lahan pertanian dan pencemaran lingkungan. Salah satu cara untuk mengatasi hal tersebut dapat dilakukan dengan menggunakan pupuk organik cair. Oleh karena itu, perlu dilakukan penelitian untuk menjawab masalah yang ada. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui respon pertumbuhan dan produksi beberapa varietas kacang buncis terhadap pemberian POC daun kelor. Penelitian ini dilaksanakan di Kebun Percobaan Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan pada bulan Juli-September 2023. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Kelompok (RAK) factorial, yang terdiri dari 2 faktor yaitu faktor varietas (V) yang terdiri dari 4 taraf dan faktor pemberian POC daun kelor (D) terdiri dari 4 taraf. Perlakuan beberapa varietas menunjukkan pengaruh yang tidak nyata pada semua parameter pengamatan. Perlakuan pemberian POC daun kelor menunjukkan pengaruh yang nyata terhadap parameter tinggi tanaman umur 2, 3, 4 dan 5 mst, jumlah polong per sampel, jumlah polong per plot, berat polong per sampel dan berat polong per plot dengan perlakuan terbaik terdapat pada dosis 500 ml/lt air (D3). Sedangkan pada parameter diameter batang umur 2, 3, 4 dan 5 mst serta parameter umur berbunga menunjukkan pengaruh yang tidak nyata. Interaksi perlakuan beberapa varietas dan pemberian POC daun kelor menunjukkan pengaruh yang tidak nyata terhadap semua parameter pengamata
Pengaruh Pola Asuh Terhadap Kemandirian Belajar Anak Usia Dini di Masa Pandemi Covid-19
Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap Pola Asuh Orang Tua (X) terhadap Kemandirian belajar anak usia dini (Y). Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif dengan pendekatan survei. Penelitian dilakukan pada anak usia 5-6 tahun atau siswa kelompok B di TK Al Azhar Syifa Budi Jatibening. Teknik sampel menggunakan stage random sampling. Sampel penelitian berjumlah 41 Anak Usia Dini. Pengambilan data menggunakan instrumen yang valid dan reliabel. Analisis data menggunakan regresi sederhana. Kesimpulan hasil penelitian mengungkapkan: (1) Persamaan Linear Regresi Y=17,507+0,348X (2) Pola Asuh Orang Tua berpengaruh positif terhadap Kemandirian belajar anak usia dini. (3) Uji signifikansi didapat persamaan garis regresi F hit lebih kecil dari 0,05 dengan demikian, regresi Y atau X adalah signifikan atau Pola asuh orang tua berpengaruh terhadap kemandirian belajar anak usia dini. (4) Koefisien korelasi (rxy) = 0,122 dan Fhit (Fchange) = 6,547, dengan p-value lebih kecil dari 0,05. Dengan demikian, koefisien korelasi X dan Y adalah berarti atau signifikan. Koefisien determinasi 0,144, yang mengandung makna bahwa 14,4 % variasi variabel kemandirian belajar anak usia dini dipengaruhi oleh pola asuh orang tua
NILAI-NILAI SOSIAL TRADISI MARPANGIR DALAM MENYAMBUT BULAN SUCI RAMADHAN DI DESA TELUK PANJI KECAMATAN KAMPUNG RAKYAT KABUPATEN LABUHAN BATU SELATAN
AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui makna dan nilai-nilai sosial dari Tradisi Marpangir dalam menyambut bulan suci ramadhan di Desa Teluk Panji Kecamatan Kampung Rakyat Kabupaten Labuhanbatu Selatan. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan deksriptif. Tehnik pengumpulan data triangulasi yaitu dengan cara observasi, wawancara, dan dokumentasi. Jumlah informan dalam penelitian ini sebanyak empat orang. Penelitian ini menggunakan teori Max Weber, yaitu teori tindakan sosial. Menurut Max Weber tindakan sosial adalah suatu tindakan individu sepanjang tindakan itu mempunyai makna atau arti subjektif bagi dirinya dan diarahkan pada tindakan orang lain. Max Weber membagi tindakan sosial menjadi empat bagian, yaitu : tindakan instrumental nasional, tindakan sosial berorientasi nilai, tindakan tradisional, dan tindakan afektif. Marpangir memiliki makna sebagai simbol pensucian diri baik secara lahir maupun batin menjelang bulan suci Ramadhan. Nilai sosial yang terkandung dalam tradisi marpangir yaitu, saat pelaksanaannya masyarakat beramai ramai pergi ke sungai Barumun untuk melaksanakan tradisi marpangir disitulah masyarakat dapat menjalankan ritual membersihan diri. Tradisi ini berusaha menyatukan masyarakat agar berinteraksi satu sama lain dan sebagai momen bersilaturahmi untuk bermaaf maafan dalam menyambut bulan suci Ramadhan.Kata kunci : Marpangir, Tindakan Sosial, Nilai Sosial
KAJIAN HUKUM PASAL 27 UNDANG-UNDANG NO 19 TAHUN 2016
Based on Article 1 Paragraph (1) Of Law N0. 19. 0f 2016 in conjungtion with Law of 2008, conserming Elektronik Information Transaktion, namely, electronic information one or a set of elektonic data,including but now limited to voce writing, images, maps, designs, photos, electronic and interchange (EDI), electronic mail, telegram, telecopy,or the like, letters, signs, numbers, access codes, symbol or corporation that have beep processed wich have meaning can be understood by thos who are able to understand them. This study aims to determine andanalyze how the level of understanding of Islamic Azizi Medan private high school student regarding Article 27 of Law No. 9/2016, and to find out and anlize haw saction are given to students of Medan Azizi Privat Haigh school if the violate Article Law No. 19 year 2016, The hypothesisi in the students of Islamic Privatte High school Azizi Medan understanding Article 27 of Law No. 19 Year 2016, conserming Electronic Information andTransaction. This study uses empirical juridisial research metodes, or direct research using data collection tool through question and interviews. Darwing conclusion by means of deskriftive qualitive, This research was conducted in IslamicPrivate High School Azizi Medan. The saples in this study were studens of the Islamic Private High School Azizi Medan. From the result of research do Islamic Private Hig School studens Azizi Medan, 60%(sixty persent) do understand a bout Article 27 ofLaw No. 16 year2019.Berdasarkan Pasal 1 Ayat (1) undang-undang No. 19 Tahun 2016 jo Undang-undang No. 11 Tahun 2008, tentang informasi dan teransaksi elektronik yaitu, Informasi eloktronik adalah satu atau sekumpulan data elektronik, termasuk tetapi tidak terbatas pada tulisan suara, gambar, peta, rancangan, foto, elektronik dan interchange (EDI), surat elektronik (elektronik mail) telegram, telecopy, atau sejenisnya, hurup, tanda, angkakode akses, symbol atau porporasi yang telah diolah yang memiliki arti atau dapat dipahami oleh orang yang mampu memahaminya.Penelitian ini dilakukan di SMA Swasta Islam Azizi. Adapun sampel dalam penelitian ini adalah siswa-siswi SMA Swasta Islam Azizi Medan yang kurang memahami UU No. 19 Tahun 2019, dimana dari hasil penelitian yang dilakukan siswa-siswi 60% (enam puluh persen) kurang memahami tentang Pasal 27 Undang-Undang No. 16 Tahun 2019
- âŠ