6 research outputs found
Uji Daya Hambat Ekstrak Daun Tapak Kuda (Ipomoea Pes Caprae (L) R. Br. ) Terhadap Staphylococcus Aureus
Ipomoea pes caprae (L) R. Br are commonly used by the Indonesian's people to treat wounds, ulcers and as antioxidant. Based on previous research it was contains terpenoids, saponins, alkaloids, tannins and flavonoids. The aim of this study is to determine inhibition capacity of I. pes caprae (L) R. Br leaf extract toward Staphylococcus aureus isolated from patients infected wounds at a concentration of 100 % , 50 % , 25 % , 12.5 % , 6.25 % , 3.125 % and 1.56 %. This research was conducted with post-test design with a control only. Erythromycin is used as a control. One gram of extract dissolved in 10 ml of chloroform. Inhibition zone is measured by paper disc diffusion method on Mueller Hinton agar. Bivariat analysis showed that there is statistically significant differences of diameters of inhibition zone from each concentration (p=0,00) including control (p=0,00). Conclusion of this study are I. pes caprae (L) R. Br leaf chloroform extract have capacity to inhibit S. aureus growth and the inhibition respond increase with concentration
Bioaktifitas Antibakteri Ekstrak Etanol Teripang Pasir (Holothuria Scabra) Terhadap Pertumbuhan Klebsiella Pneumoniae Secara in Vitro
Holothuria scabra is one of the biota that commonly found in Southeast Sulawesi waters and traditionally use as a source food and medicine by local tribe. They also harvesting this species for exported to several countrywith high demand. Even this species have commmercially beneficience, but there is lack of publication about the bioactivity, especially H. Scabra derived from southeast Sulawesi. This study aims to determine secunder metabolite that contain in the extractand to examine antibacterial bioactivity of H. scabra ethanol extract againstKlebsiellapneumoniae by defining the Minimum Inhibitory Consentration. The method using an experimental with post test onlycontrol group design. The extraction is using maseration method and the extract then diluted and divided intoten concentration 100%, 50%, 25%, 12,5%, 6,25%, 3,125%, 1,56%, 0,78%, 0,39%, and 0,19%. The secunder metabolite was determined by using TLC and the MIC was determined by using dilution method. All consentration.As the result, TLC test showing positif result for alcaloid and triterpenoid and the nutrient broth starting to show no turbidity in concetration 0,78%. The conclusion of this study is ethanol extract of H. Scabra contain alkaloid and triterpenoid as secunder metabolite and the MIC was in 0,78% concentration
Pengantar Kesehatan Reproduksi Wanita
Buku Referensi yang berada ditangan pembaca ini hadir dengan harapan dapat memenuhi rasa keingintahuan bagaimana kesehatan reproduksi wanita dan permasalahannya. Buku ini diharapkan dapat memberikan pemahaman yang komprehensif terhadap fenomena kesehatan reproduksi wanita.
Buku ini disusun dalam 11 Bab secara sistematis dan sangat lengkap penjabarannya.
BAB 1 Konsep Dasar Kesehatan Reproduksi
BAB 2 Isu – Isu Kesehatan Perempuan
BAB 3 Anatomi Dan Fisiologis Kesehatan Reproduksi
BAB 4 Epidemiologi Kesehatan Reproduksi
BAB 5 Promosi Kesehatan Dan Konseling Kesehatan Reproduksi
BAB 6 Kesehatan Reproduksi Dalam Perspektif
BAB 7 Identifikasi Indikator Status Kesehatan Wanita
BAB 8 Penyakit Menular Seksual Pada Wanita
BAB 9 Tumbuh Kembang Wanita Sepanjang Daur Kehidupannya
BAB 10 Kesehatan Wanita Sepanjang Siklus Kehidupan
BAB 11 Asuhan Kebidanan Pada Kesehatan Reproduksi Dan Evaluas
Pengantar Pencegahan dan Pengendalian Infeksi (PPI)
Buku ini diharapkan menjadi bahan referensi dan dapat memberikan gambaran bahwa Pencegahan dan Pengendalian Infeksi (PPI) adalah merupakan upaya untuk memastikan perlindungan kepada setiap orang terhadap kemungkinan tertular infeksi dari sumber masyarakat umum dan disaat menerima pelayanan kesehatn pada berbagai fasilitas kesehatan.
Buku ini membahas :
BAB 1 : Kebijakan Kemenkes tentang PPI di Fasyankes
BAB 2 : Konsep Dasar HAIs
BAB 3 : Penyakit emerging, reemerging dan new emerging
BAB 4 : Kewaspadaan standart
BAB 5 : Hand Hygiene, APD
BAB 6 : Dekontaminasi Alat Habis pakai
BAB 7 : Penatalaksanaan linen dan loundry
BAB 8 : Kewaspadaan berdasarkan transmisi
BAB 9 : Penempatan pasien
BAB 10 : Pengendalian risistensi anti mikroba
BAB 11 : Surveilans HAIs (IDO, VAP, IADP, ISK)
BAB 12 : ICRA terapi intra vena/ cairan
BAB 13 : ICRA Progra