55 research outputs found

    Sistem Pengemudian Otomatis pada Kendaraan Berroda dengan Model Pembelajaran On-line Menggunakan NN

    Get PDF
    Cara pengemudian suatu kendaraan otomatis selama ini menggunakan teknik algoritma yang sudah ditentukan dalam program. Pada penelitian ini akan dicoba untuk membuat sistem pengendalian menggunakan NN yang didasarkan pada proses belajar sendiri dan terus menerus selama kendaraan tersebut bergerak. Program (NN) akan melakukan proses pembelajaran tertentu bagaimana untuk bergerak maju, mundur, ke kiri, ke kanan atau kemungkinan lain berdasarkan pengalaman tabrakan yang terjadi. Dari hasil pengujian didapatkan 82% berhasil berjalan maju dan sekitar 90% berhasil menghindari tabrakan dengan dindin

    Metode Pengurangan Sampling dan Penggunaan Banyak Frekuensi Sampling untuk Analisa Transformasi Fourier Digital pada Aplikasi yang Berbasis Mikrokontroler

    Get PDF
    Analisa Fourier adalah salah satu metode yang banyak digunakan untuk berbagai aplikasi. DFT dan FFT adalah model dan algoritma yang umumnya digunakan dalam sistem proses digital. Masalah yang sering muncul yang berkaitan dengan DFT atau FFT adalah waktu komputasi dan kapasitas memori. Jika perangkat pemroses yang digunakan adalah PC, hal ini tidak menjadi masalah. Namun tidak demikian jika menggunakan mikroprosesor atau mikrokontroler. Teknik yang digunakan di sini akan sangat mengurangi waktu komputasi dan kebutuhan memory yang akan sesuai untuk aplikasi yang berbasis mikrokontroler. Teknik yang digunakan adalah memecah spectrum frekuensi yang lebar dari sinyal masukan menjadi beberapa band yang lebih kecil dengan teknik menggunakan lebih dari satu frekuensi sampling. Dan mengurangi panjang sampling yang semula ratusan atau ribuan sampling menjadi hanya beberapa puluh sampling. Sebagai contoh hasil, pada pengujian kali ini digunakan pada aplikasi analisa spektrum sinyal audio dengan rentang 20 Hz sampai 20 kHz yang seharusnya menggunakan frekuensi sampling 40 kHz dengan panjang sampling 2000 sampling. Pada percobaan ini dapat dipecah dan dikurangi menjadi hanya 3 band masing-masing 20 sampling, total 60 samplin

    Teknik Update Program Secara On-line (Over The Air, OTA) Pada Sistem Berbasis Mikrokontroler Menggunakan Modem GPRS

    Get PDF
    Sarana update program secara OTA menjadi kebutuhan saat ini yang akan memudahkan dalam pengembangan suatu program. Update secara OTA memerlukan beberapa komponen utama yang meliputi: koneksi internet, program koneksi dan download ke server OTA, memori penampung program dan bootloader. Pada proyek penelitian ini ingin mengimplementasikan teknik OTA pada sistem sederhana buatan sendiri yang berbasis mikrokontroler AVR ATmega32, modem GPRS dengan kemampuan TCP/IP Stack, memori serial EEPROM AT24C256. Dari hasil pengujian menunjukkan kecepatan komunikasi dari modem ke mikrokontroler pada 38400 bps menunjukkan sistem bekerja dengan baik. Kurang dari itu menyebabkan buffer Modem mengalami overflow dan lebih dari itu menunjukkan buffer serial mikrokontroler mengalami overflow

    2 kWatt Harmonic Analyzer Prototype Using Discrete Fourier Transform Method

    Get PDF
    We knew that there are so many power harmonic analyzer in the market. Much of them are from well known company and commercialize that bring the engineer found it easily. In this paper we just want to proclaim that Indonesian engineer has capability to develop such that system. That is why we want to introduce a 2kWatt harmonic analyzer prototype using Discrete Fourier Transform (DFT). The prototype is built up using ATMega 32 Microcontroller. Fourier transform mechanism is made and then plant in the microcontroller that is functioned as a processor. This controller is chosen, because it has some advantages, one of it is an internal ADC that give the user easily to convert from analog unit into digital one. After prototype was completely finished, it was tested with 13 different types of load and compared with the well know product of Fluke 41B Power Harmonics Analyzer. From that test, we can deliver some conclusion are the error average of voltage THD is 1.8% and error average of current THD is 1.96%

    Rancang Bangun Mesin Penetas Telur Otomatis Berbasis Mikrokontroler ATMega8 Menggunakan Sensor SHT11

    Get PDF
    Temperatur dan kelembaban merupakan 2 faktor utama (selain sirkulasi udara) yang menentukan keberhasilan penetasan telur. Berdasakan referensi, temperatur optimal dalam mesin tetas yaitu 38- 39oC dan kelembaban optimal yaitu 52%�55%RH. Namun kebanyakan mesin penetas telur konvensional yang ada dipasaran hanya memperhitungkan satu faktor saja yaitu temperatur. Dengan memperhatikan lebih banyak faktor seharusnya akan menghasilkan daya tetas telur yang lebih besar. Untuk alasan tersebut maka dibuat suatu mesin tetas yang dilengkapi alat kontrol temperatur dan kelembaban yang akurat. Untuk mewujudkan sistem tersebut diperlukan pemilihan sensor dan mikrokontroler yang tepat karena 2 hal tersebut memberi dampak yang besar terhadap kualitas mesin tersebut. Sensor kelembaban dan temperatur SHT 11 memiliki banyak kelebihan yang membuatnya menjadi pilihan yang tepat untuk aplikasi ini. Pemilihan mikrokontroler yang menjadi otak kontroler ini jatuh pada Atmel ATMega8 yang memiliki performa dan fleksibilitas yang lebih tinggi dibandingkan MCS-51. Untuk pemanas inkubator digunakan 4 buah lampu dengan daya 20 Watt. Ruangan inkubator juga dilengkapi dengan 2 buah fan untuk sirkulasi udara. Desain layout kontroler yang kompak dan ruang inkubator modern yang dilenggkapi mekanisme pembalik telur secara otomatis memberi kemudahan dalam pengoperasian mesin penetas telur ini. Mesin tetas yang memiliki kapasitas maksimal 112 telur ini telah diuji coba untuk menetaskan telur ayam dan memiliki prosentase keberhasilan 88.9%, sedangkan mesin tetas secara konvensional yang digunakan sebagai pembanding memiliki prosentase keberhasilan sebesar 81.59%. Kata kunci : ATMega8, MCS-51, kelembaban, temperatur, SHT 11, mikrokontroler, inkubato

    RANCANG BANGUN GAME BUBBLE SHOOTER DENGAN MENGGUNAKAN MACROMEDIA FLASH-8

    Get PDF
    The development of the modern world arts today, can hardly be separated from the development of the technology that�s also growing rapidly. One of them is making an application technique of two-dimensional (2D) game. In the world of gaming today demanded a game with graphics and interesting animation look. One of the techniques of making games has grown rapidly and efficiently is to use Actionscript programming language contained in the Flash. The purpose of this final task is to get a game application with 2-D graphics and animation look interesting. So as to foster the desire for users to play this game. Programming is done using Actionscript 2.0 language, compiler-Macromedia Flash 8. And other supporting software to create images that are used in a game that will be created that will be called Bubble Shooter. Results of the test system showed that the application can do the things that become problems such as moving objects games, integrating the control object with the mouse control game, on next to the feature level,the calculation point system as well as game highscores system. Keywords: Flash, Games, ActionScript. Bubble Shooter

    Sistem Informasi Pelayanan Parkir Yang di Lengkapi Dengan Kamera

    Get PDF
    ABSTRACT ABSTRACT Information is an important factor in the need for all people. expectualy in place that can make parking comfort for the rider, building managers, and staff parking arrangements. But mostly there is ample parking both in the office now, building ? building story, and where - where shopping is not equipped with the information system of parking is available and camera information. From the owners of vehicles, so car owners feel comfortable in the car left the parking lot. In this Final project will be made software for parking information system is equipped with a camera in so obtained executable ease executable parking applications, more quickly, the leadership can monitor parking reports at any time, and with the cameras, add security parking in the parking lot: This software is designed using Adobe Flash, and created with Visual Basic, Seagate Cristal Report with Microsoft Office Access database. The presence of parking software is expected to provide convenience to us in choice secure parking. Keywords: Information systems, softwar

    PROGRAM GAME TIC TAC TOE DALAM BENTUK MULTI PLAYER

    Get PDF
    Along with the development of increasingly rapid technological, a game can�t be played on stand alone PC only. With a network computer, a game can be played in multiplayer. Where a game can be played by many players at the same time in different places. Multiplayer program Tic Tac Toe is a simple program that can eliminate saturation. Tic Tac Toe Game consists of 3 rows and 3 columns. The winner is determined by the player who first formed a line that consists of 3 boxes. The line can be horizontal, vertical, or diagonal. In addition are presented in the form of multiplayer, Tic Tac Toe also presented in the form of the computer. Tic Tac Toe Game built using PHP as a web server, Javascript, and MySQL as the database. Keywords: multiplayer, game, php, javascrip

    MODEL PEMBELAJARAN OFF-LINE MENGGUNAKAN JARINGAN SYARAF TIRUAN UNTUK SISTEM PENGEMUDIAN OTOMATIS PADA KENDARAAN BERODA

    Get PDF
    Jaringan Syaraf Tiruan adalah pemrosesan suatu informasi yang terinspirasi oleh sistim sel syaraf biologi Jaringan Syaraf Tiruan, seperti manusia, belajar dari suatu contoh. Jaringan Syaraf Tiruan telah dikembangkan sebelum adanya suatu komputer konvensional yang canggih dan terus berkembang walaupun pernah mengalami masa vakum selama beberapa tahun. Di jaman yang serba canggih seperti sekarang ini teknologi Jaringan Syaraf Tiruan banyak diterapkan untuk mengontrol pergerakan robot. Dalam Tugas Akhir ini kami membuat aplikasi Jaringan Syaraf Tiruan yang didasarkan pada proses belajar sendiri. Program akan melakukan proses pembelajaran tertentu bagaimana untuk bergerak maju, mundur, ke kiri, ke kanan atau kemungkinan lain berdasarkan pengalaman tabrakan yang terjadi. Diharapkan dari proses pembelajaran ini, program dapat menentukan cara bergerak dengan sendirinya jika mengalami atau menemui halangan-halangan. Jenis mobile robot yang digunakan adalah tricycle. Tricycle terdiri dari satu buah roda depan dan dua buah roda belakang. Dengan 4 input berupa sensor untrasonic dan output berupa 2 motor. Dimana input berupa sensor ultrasonic tersebut akan diolah pada Jaringan Syaraf Tiruan sehingga menghasilkan error yang dapat digunakan untuk proses backpropagation

    PEMBUATAN SISTEM PENGEMUDIAN OTOMATIS PADA KENDARAAN BERODA DENGAN MODEL PEMBELAJARAN OFFLINE

    Get PDF
    Salah satu masalah yang dihadapi pada lingkungan yang tidak terstruktur adalah sulitnya memperkirakan hasil dari setiap aksi secara tepat. Kondisi ini memperkecil kemungkinan menemukan aksi yang akan memecahkan tugas yang diberikan berdasarkan semua kemungkinan yang telah diperhitungkan sebelumnya. Oleh karena itu, proyek akhir ini mencoba untuk membuat sebuah autonomous mobile robot yang mampu menghindari halangan dengan algoritma kendali pembelajaran offline agar mampu berinteraksi dengan environment. Autonomous mobile robot ini memiliki empat buah sensor ultrasonic digunakan untuk mendeteksi halangan yang ada di sekitar robot. Pusat kontrol dari robot ini ada pada mikrokontroler ATmega32 yang ditanamkan algoritma gerak robot. Output dari sistem ini adalah pengaturan motor DC. Hasil dari proyek ini adalah mendapatkan kombinasi gerakan robot untuk menghindari halangan dan mampu beradaptasi dengan lingkunga
    corecore