32 research outputs found
Traumatic Ulcer Associated with Iatrogenic Trauma After Basal Cell Adenoma Surgery
Traumatic ulcer is an oral cavity lesion characterized by loss of epithelial lining, reaching the lamina propria. This condition presents a single lesion with irregular borders, surrounded by diffuse erythema, and covered with pseudo-membrane. In specific case, the traumatic ulcer was caused by iatrogenic trauma after basal cell adenoma surgery. This case report aimed to discuss the causes of traumatic ulcer. A 39-year-old female was referred to the Oral Medicine Clinic from the Ear, Nose, and Throat Department, complaining of pain in the oral mucosa after basal cell adenoma surgery. On extraoral examination, the facial symmetry was intact along with dry and exfoliative lips. A solitary, oval, yellowish-white intraoral ulcer covered with pseudomembrane, irregular borders surrounded by diffuse erythema on the palate, left buccal mucosa and upper labial mucosa was present. The patient was diagnosed with traumatic ulcer due to iatrogenic trauma after surgery for basal cell adenoma located within the parotid gland that extended to the left palate. The treatment administered comprised instructions to clean the oral cavity using gauze and a cotton stick soaked in 0.2% chlorhexidine gluconate. Additionally, compressing the affected areas with gauze soaked in 0.9% NaCl and applying a thin coating of Vaseline album on the lips were part of the therapeutic measures. Given the iatrogenic nature of traumatic cancer, comprehensive therapy was considered essential to prevent secondary infection and address issues related to speech, appearance, and masticatory functions
Analisis Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Pelaksanaan Sistem Informasi e-Puskesmas Kota Sungai Penuh
Abstrak
Penyimpanan data yang tidak terpusat menyebabkan data tidak sinkron dan informasi masing-masing bagian mempunyai asumsi yang berbeda-beda. Pencatatan data secara manual dapat terjadi kesalahan yang semakin besar dan data menjadi tidak akurat. Penelitian ini bertujuan menganalisis faktor-faktor yang berhubungan dengan pelaksanaan sistem informasi e-Puskesmas. Desain penelitian cross sectional study. Sampel 55 petugas e-Puskesmas dengan total sampling. Hasil penelitian adalah 63,6% kurang baik pelaksanaan e-Puskesmas. Hasil penelitian yang diuji dengan statistik Chi Square terdapat hubungan yang signifikan antara software dan jaringan dengan pelaksanaan sistem informasi e-Puskesmas Kota Sungai Penuh dan faktor-faktor yang tidak berhubungan dengan pelaksanaan e-Puskesmas Kota Sungai Penuh adalah umur, jenis kelamin, pendidikan, motivasi, sikap hardware dan data (р ≤ 0,05). Ditemukan faktor software merupakan faktor yang paling dominan. Perlu adanya aturan yang jelas dan komitmen tentang pelaksanaan e-Puskesmas serta dilakukan pembaharuan aplikasi e-Puskesmas agar pelaksanaannya dapat berjalan dengan baik sehingga meningkatkan efektifitas dan efisiensi dalam pelayanan.
Kata kunci: karakteristik individu, e-kesehatan, e-Puskesma
MODEL KOMUNIKASI YAYASAN MITRA INSANI (YMI) DALAM PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DI DESA HARAPAN JAYA KECAMATAN TEMPULING KABUPATEN INDRAGIRI HILIR RIAU
Komunikasi merupakan cara untuk menyebarkan dan pertukaran informasi
melalui simbol-simbol komunikasi. Dalam proses komunikasi terdapat beberapa
bentuk model komunikasi. Model komunikasi dibutuhkan sebagai komunikasi
yang efektif agar setiap pesan tersampaikan dengan baik. Desa Harapan Jaya
berada di wilayah administrasi Kecamatan Tempuling, Kabupaten Indragiri Hilir,
Riau. Untuk mencapai desa ini dari Pekanbaru, terlebih dahulu kita harus sampai
di Desa Pekantua di Kecamatan Tempuling. Kebutuhan dasar seperti jalan, air,
dan listrik di Desa Harapan Jaya masih cukup bermasalah. Jalan desa yang
dibangun dengan APBD Kabupaten dan Provinsi itu sekarang dalam kondisi yang
rusak parah karena pengerjaan yang asal-asalan. Tentang air bersih, karena
sebagian besar lahan yang ada di desa ini adalah tanah gambut, air bersih untuk
desa ini masih menggantungkan harapan pada air hujan dan air sungai yang
melintasi desa. Oleh karena itu penulis melakukan penelitian dengan judul Model
Komunikasi Yayasan Mitra Insani (YMI) Dalam Perencanaan Pembangunan dan
Pemberdayaan Masyarakat Di Desa Harapan Jaya Kecamatan Tempuling
Kabupaten Indragiri Hilir Riau. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif
kualitatif, yaitu dengan menggambarkan dan menjelaskan permasalahan yang
diteliti dalam bentuk kalimat. Kemudian teknik pengumpulan data yang dilakukan
peneliti yaitu melalui wawancara, observasi, dan dokumentasi. Sebagai sumber
data dalam penelitian ini adalah hasil wawancara penulis dengan Direktur Utama,
Manager Program, Staff Lapangan Yayasan Mitra Insani (YMI) Dan Kepala Desa
Harapan Jaya, kemudian hasil observasi dan dokumentasi serta arsip-arsip yang
berada di kantor Yayasan Mitra Insani (YMI). Hasil penelitian penulis dari data
dan wawancara yang telah penulis lakukan bahwa dengan adanya Yayasan Mitra
Insani (YMI) Desa Harapan Jaya sudah mengalami perkembangan baik dibidang
politik, ekonomi, sosial budaya, dan lingkungan. Dapat dijelaskan bahwa model
komunikasi Yayasan Mitra Insani (YMI) Dalam Perencanaan Pembangunan dan
Pemberdayaan Masyarakat Di Desa Harapan Jaya Kecamatan Tempuling
Kabupaten Indragiri Hilir Riau yaitu Model Komunikasi Berlo.
Kata Kunci : Model, Komunikasi, Perencanaan, Pembangunan, Pemberdayaan
Masyaraka
Pemodelan Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Tingkat Kriminalitas di Jawa Timur dengan Analisis Regresi Spasial
Setiap penduduk mempunyai resiko menjadi korban tindak kriminalitas. Semakin besar resiko yang dimiliki masyarakat menggambarkan semakin tidak amannya suatu daerah. Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh model yang menjelas-kan hubungan antara tingkat kriminalitas atau resiko penduduk menjadi korban tindak krimina-litas (crime rate) terhadap faktor-faktor yang mem-pengaruhinya di Jawa Timur. Ada dua matriks pembobot yang digunakan yaitu queen contiguiy dan customize, yang masing-masing menghasilkan model Spatial Error Model (SEM) dan Spatial Autoregres-sive (SAR). Berdasarkan metodel SEM, ada 2 varia-bel yang berpengaruh signifikan terhadap tingkat kriminalitas, yaitu variabel kepadatan penduduk yang berpengaruh positif dan persentase penduduk miskin yang berpengaruh negatif. Sedangkan dengan menggunakan metode SAR, ada 3 variabel yang berpengaruh signifikan terhadap tingkat kriminalitas di Jawa Timur yaitu kepadatan pendu-duk dan Indeks gini yang berpengaruh positif serta PDRB perkapita yang berpengaruh negati
PENGEMBANGAN PERMAINAN KARTU TRUTH OR DARE UNTUK MENINGKATKAN KEPERCAYAAN DIRI SISWA SMP/MTs
This research is motivated by the low self-confidence that occurs in SMP/MTs students. Whereas a self-confidence is a very important part and becomes the main capital for students in maximizing their potential during learning activities. The method used adapts the concept of R&D (Research and Development) Borg and Gall (1983). the stages carried out in this study were only up to the validation test. The research subjects were students of class VIII at MTs Ar-Rosyid. The overall results of the study obtained an average of 80.5%, so it can be concluded that the research product on the truth or dare card game media to increase students' self-confidence was in the "very high" category for its use
PERANAN CAMAT DALAM MEMBINA ADMINISTRASI PEMERINTAHAN DESA DIKECAMATAN MEMPURA KABUPATEN SIAK
Penelitian ini dilaksanakan di Kecamatan Mempura Kebupaten Siak. Adapun
permasalahan yang diangkat dari penelitian ini yaitu dikarenakan adanya indikasi
bahwa pembinaan terhadap administrasi pemerintahan desa belum optimal seperti
yang diharapkan, seperti masih banyaknya monografi desa yang kosong, struktur
desa yang tidak terisi dan buku-buku administrasi pemerintahan desa yang juga
belum teisi dengan jelas, disebabkan karena masih rendahnya bimbingan, supervise,
konsultasi, pemberian pedoman, fasilitasi yang diberikan. Tujuan penelitian ini
adalah untuk mengetahui Peranan Camat Dalam Membina Administrasi
Pemerintahan Desa di Kecamatan Mempura Kabupaten Siak. Teknik pengumpulan
data dalam penelitian ini adalah teknik observasi, kuisioner dan wawancara.
Responden dalam penelitian ini berjumlah 51 orang yang terdiri dari pegawai kantor
camat dan aparat desa. Kemudian teknik analisa data yang penulis gunakan dalam
penelitian adalah bersifat deskriptif kualitatif, yaitu menganalisis yang berupaya
memberikan gambaran-gambaran terperinci berdasarkan kenyataan yang ditemui
dilapangan kemudian data dikelompokkan dan disajikan dalam bentuk uraian-uraian
atau tabel kemudian ditarik kesimpulan dan saran. Dalam penelitian ini, peranan
camat dalam membina administrasi pemerintahan desa di Kecamatan Mempura
Kabupaten Siak dilihat bedasarkan Peraturan Pemerintah No. 19 tahun 2008 tentang
Kecamatan yaitu melalui bimbingan, supervise, konsultasi, pemberian pedoman dan
fasilitasi. Dari hasil pengukuran dari masing-masing indikator tersebut, maka dapat
dinyatakan bahwa peranan camat dalam membina administrasi pemerintahan desa
di Kecamatan Mempura Kabupaten Siak dapat dinyatakan dalam kategori cukup
bai
PENERAPAN LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK DENGAN TEKNIK COGNITIVE RESTRUCTURING DALAM MENURUNKAN STRES AKADEMIK SISWA TINGKAT X SMKN 3 CIMAHI
This study aims to determine the effect of group counseling services with cognitive restructuring techniques in reducing student academic stress which refers to the inability of students to cope with academic stress experienced. Academic stress according to Gadzella & Masten (2005) is the perception of an individual with academic stressors and how they react to academic stressors including reactions to physical, emotional, behavioral and cognitive. The research method used is a mix method design The Explanatory sequence Design using the One Group Pretest-posttest Design. 94 students majoring in fashion at SMKN 3 Cimahi became subjects and 9 students who had been selected as research samples. Sampling according to predetermined criteria according to purposive sampling technique. Purposive Sampling according to Sugoyono (2019) is a sampling technique with predetermined criteria. The measuring instrument used is the academic stress instrument with a reliability test result of 0.878. Paired t test results in a Sig(2-tailed) value containing 0.000<0.05, which means that the alternative hypothesis is accepted and the null hypothesis is rejected, indicating that group counseling using cognitive restructuring techniques has an impact on lowering academic stress in class X students at the Fashion Department of SMKN 3 Cimahi. It is therefore concluded that group guidance services using cognitive restructuring techniques can lower student academic stress.
PENGARUH PSIKOEDUKASI UNTUK MENURUNKAN BEBAN DAN MENINGKATKAN KUALITAS HIDUP FAMILY CAREGIVER PASIEN BIPOLAR DI RSJD. Dr. ARIEF ZAINUDIN SURAKARTA
Latar Belakang: Perawatan pasien gangguan bipolar menimbulkan stresor biopsikososial bagi caregiver yang akan menimbulkan beban dan memengaruhi kualitas hidup caregiver. Kurangnya pengetahuan merupakan salah satu faktor yang menyebabkan perawatan caregiver tidak adekuat, sehingga memperberat beban dan memengaruhi kualitas hidup caregiver. Pemberian psikoedukasi diharapkan mengubah kognitif, afektif, dan perilaku caregiver sehingga perawatan caregiver menjadi adekuat dan menurunkan beban serta meningkatkan kualitas hidup caregiver pasien bipolar. Tujuan: Menghasilkan modul psikoedukasi yang valid dan reliabel dan mengetahui lebih dalam bagaimana psikoedukasi dapat menurunkan beban dan meningkatkan kualitas hidup caregiver pasien bipolar Metode: Studi ini merupakan experiment pretest posttest control group design, menggunakan modul psikoedukasi. Studi ini telah mendapatkan persetujuan dari komite etik rumah sakit. Hasil: Menghasikan modul psikoedukasi yang valid dan reliabel. Didapatkan penurunan nilai beban dan peningkatan kualitas hidup yang bermakna antara pre psikoedukasi dan post psikoedukasi pada kelompok perlakuan (nilai p<0.05) dibandingkan kelompok kontrol Simpulan: Psikoedukasi dapat menurunkan beban dan meningkatkan kualitas hidup caregiver pasien bipolar yang dilihat dari adanya penurunan nilai beban dan peningkatan kualitas hidup yang bermakna antara pre dan post psikoedukasi (nilai p<0.05) Kata Kunci: psikoedukasi, beban, kualitas hidup, caregiver, pasien bipola
PEMANFAATAN APLIKASI SCRATCH UNTUK MENUMBUHKAN MINAT BELAJAR KODING PADA SDN SEMANGAT DALAM 1 KAB. BARITO KUALA
Dalam mengimbangi kemajuan teknologi maka kita dituntut untuk ikut berkembang dengan mempelajari berbagai keterampilan baru. Salah satu keterampilan baru yang dimaksud secara lebih spesifik adalah tentang seni mengolah berbagai bahasa pemrograman dengan menggukan serangkaian instruksi yang logis. Kegiatan pengabdian ini dilaksanakan pada bulan Maret 2023 bertempat di SD Negeri Semangat Dalam 1. Jumlah seluruh peserta kegiatan ini adalah 25 peserta yang terdiri atas para Guru SD. Metode yang digunakan adalah presentasi dan cooperative learning dengan aplikasi Scratch. Berdasarkan hasil evaluasi kegiatan yang telah dilakukan menunjukkan bahwa 88% peserta menunjukkan materi terkait aplikasi Scratch mudah. Serta 96% peserta merasa bermanfaat terhadap materi yang disajikan dalam kegiatan pengabdian masyarakat kali ini. Dengan kegiatan pengabdian yang sudah selesai dilaksanakan di SDN Semangat Dalam 1 Kab. Barito Kuala diharapakan dapat menambah pengetahuan baru serta mengasah logika berfikir peserta melalui pengenalan dan praktek membuat latihan game sederhana
Electronic Learning Material of Newton’s Laws with Kvisoft Flipbook Maker to Improve Learning Outcomes of Students
In the world of education, teachers can use technology in learning activities in learning material. The fact found in schools is that the learning material used by students are still low in the use of technology. This indirectly has an impact on student learning outcomes which are still low. One solution that can be done is to apply Newton's law electronics learning material with Kvisoft Flipbook. This study aimed to improve the learning outcomes of class X students of SMAN 1 Payakumbuh. This research is a quasi-experiment with a randomized posttest only control group design. The sampling technique used purposive sampling with random cluster sampling. The data collection instrument consisted of a written test sheet for the knowledge aspect, an observation sheet for the attitude aspect, and a performance appraisal sheet for the skills aspect. From the results of data analysis, it can be stated that applying Newton's law electronics learning material with Kvisoft Flipbook Maker can improve learning outcomes in the knowledge, attitudes, and skills of class X students of SMAN 1 Payakumbuh with a 95% confidence level