15 research outputs found

    ANALISIS PERBEDAAN RETURN DAN RISIKO SAHAM DENGAN DAN TANPA PERATAAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEl

    Get PDF
    Many researchs proved that listed companies in Indonesia Stock Exchange did income smoothing. It means that management did an effort to decrease income fluctuation to reach the favorable target, whether by the manipulation of artificial (by accounting method) or real (by transaction) variables. By this income smoothing, they expect the risk of company will be decreased. This research is designed to know whether there are any differences between income-smoothed-companies and non-incomesmoothed- companies in their returns and/or risks. Fifty five manufacture companies, became this research samples, are selec/ed by purposive sampling method. These samples are classified as income-smoothed-group and non-income-smoothed-group by Eckel's model. Thefindings showed that there is no significant difference for both stock returns and risks between income-smoothed-companies and non-income-smoothedcompanies. In the other words, although the income smoothing found in Indonesia but there is no difference for returns alld risks variable between income-smoothed-companies all d non-income-smoothed-companies

    ANALISIS PENGARUH JUMLAH SUDU, DIAMETER, DAN KEDALAMAN RENDAMAN TERHADAP KINERJA TURBIN RODA AIR

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk (1) Mengetahui pengaruh jumlah sudu terhadap kinerja turbin roda air (2) Mengetahui pengaruh diameter terhadap kinerja turbin roda air (3) Mengetahui pengaruh kedalaman rendaman terhadap kinerja turbin roda air. Aliran irigasi adalah aliran air yang mengalir, sehingga memiliki daya air, walaupun kecil. Kendala pada daerah aliran irigasi adalah tidak terdapat penerangan jalan akibatnya kurangnya daya listrik PLN atau memang daerah tersebut belum teraliri listrik PLN. Terdapat sistim pembangkit listrik skala kecil, yaitu menggunakan turbin roda air yang dapat digunakan pada aliran irigasi untuk membangkitkan listrik dan menyalakan lampu penerangan jalan pada daerah irigasi. Dalam pnenerpan fungsi irigasi dan aliran sungai berskala kecil, Metode yang digunakan adalah system aliran undershot, dimana setelah melakukan pengambilan data baik berbeban dan tanpa beban dilakukan analisa data untuk mengetahui kinerja rata – rata sebuah kinerja turbin roda air. Hasil penelitian ini menghasilkan data pada turbin T8-120 dapat dilihat pada kedalman rendaman 2cm Pout max yang di hasilkan = 0.021 Watt, pada kedalman 4cm Pout max = 0.034 Watt, kedalman 5cm Pout max = 0.032 Watt. turbin T8-120 diperoleh efesiensi= 9.05% dan Fmax 1600 N, turbin T10-140 diperoleh efesiensi= 12,67 % dan Fmax 1600 N, turbin T12-160 diperoleh efesiensi = 13,44% dan Fmax 1800 N. Jadi kesimpulan dari penelitian ini semakin bayak jumlah sudu besaran dimater dan kedalman rendaman turbin roda air maka daya output yang dihasilkan juga akan semakin besar

    EDUKASI BAITUL MAAL WAT TAMWIL DIKAMPUNG MELAYU KECAMATAN SUKAJADI KOTA PEKANBARU

    Get PDF
    Pengabdian ini dilakukan di Kampung Melayu Kecamatan Sukajadi Kota Pekanbaru. Latar belakang pengabdian ini adalah untuk edukasi Baitul Maal Wat Tamwil (BMT) di Kampung Melayu Kecamatan Sukajadi Kota Pekanbaru. Kegiatan ini bertujuan untuk mengenalkan BMT sebagai lembaga keuangan Islam non bank, agar masyarakat di Kampung Melayu Kecamatan Sukajadi Kota Pekanbaru mengetahui dan tertarik untuk menggunakan BMT. Pengabdian ini diselenggarakan pada tanggal 05 dan 17 November 2017 bertempat di Masjid yang ada di Kampung Melayu Kecamatan Sukajadi Kota Pekanbaru. Peserta penyuluhan akan dihadiri sebanyak 40 orang. Metode yang digunakan meliputi: ceramah, tanya jawab, diskusi, demonstrasi dan penugasan. Diharapkan penyuluhan ini memberikan kontribusi yang sangat berarti bagi edukasi Baitul Maal Wat Tamwil (BMT) di Kampung Melayu Kecamatan Sukajadi Kota Pekanbaru

    IMPLEMENTASI PENGGUNAAN BUKU PANDUAN PEMBELAJARAN DAN PENILAIAN ADAPTIF PADA JENJANG SMP

    Get PDF
    Perubahan yang terjadi secara tiba-tiba membuat seorang guru khawatir dan cemas untuk melaksanakan pembelajaran di sekolah. Bahkan beberapa dari mereka kesulitan untuk melaksanakan pembelajaran sebagaimana biasanya. Kegiatan pengabdian ini dilakukan dengan melakukan sosialisasi, implementasi dan evaluasi buku panduan pembelajaran dan penilaian adaptif yang dikembangkan tim pengabdian. Buku panduan pembelajaran dan penilaian adaptif digunakan sebagai petunjuk bagi guru SMP untuk melaksanakan pembelajaran sistem dimana saja, kapan saja dan dalam situasi apa saja. Terdapat empat wilayah di Indonesia yang menjadi lokasi kegiatan pengabdian, yaitu Garut, Bandung, Batam dan Surakarta. Kegiatan dilakukan selama 3 hari, dimana hari pertama tim melakukan sosialisasi buku panduan, hari kedua tim melakukan pemanfaatan buku panduan di sekolah terpilih dan hari ketiga tim melakukan evaluasi secara online terkait buku panduan yang sudah digunakan. Hasil kegiatan pengabdian menunjukkan bahwa menurut para guru, buku panduan ini sangat penting dimiliki oleh mereka dan bisa menjadi alternatif panduan ketika mereka kesulitan dalam melaksanakan pembelajaran yang terbatas. Kegiatan pengabdian ini juga mendapatkan informasi tentang kekhasan masing-masing sekolah dengan daerah yang berbeda dalam melaksanakan pembelajaran dan penilaian adaptif

    A critical appraisal of comparative advantage theory under free market crony capitalism

    Get PDF
    This paper investigates comparative advantage theory and principle which is suggested that price of factors and commodities determined by the supply and the demand forces in free market conditions, the market forces automatically allocate resources efficiently that have the property that someone can be made better off without someone being made worse off, it means equally redistributed incomes.The paper identifies the root causes of the problems of inequality among people and between nations, and find the problem of worldwide inequality is the final outcome/product of free market and crony capitalism. The study explores theoretically, conceptually, and empirically through surveying literatures both primary and secondary sources.Finally, various policies and recommendations are highlighted

    Treasures of Sumatra

    Get PDF
    Tahun 2003 Museum Nasional Indonesia (MNI) dan Rijksmuseum voor Volkenkunde, Leiden (RMV) mengawali suatu kesepakatan kerjasama. Salah satu bentuk kerjasama tersebut adalah penyelenggaraan pameran "Warisan Budaya Bersama atau Shared Cultural Haritage pada tahun 2005. Kerjasama tersebut tidak hanya sebatas pada penyelenggaraan pameran dan seminar di kedua negara, melainkan juga pada program-program pengembangan sumber daya manusia (SOM) di bidang penelitian koleksi, manajemen koleksi, dan edukasi. Kerjasama yang erat antara MNI dan RMV terus berlanjut hingga saat ini. Pada tahun ini kembali kami mewujudkan suatu penyelenggaraan pameran bersama yang secara khusus mengangkat kekayaan budaya Sumatera yang berjudul "Treasures of Sumatra". Tujuan utama penyelenggaraan pameran tersebut adalah untuk meningkatkan kesadaran kepada masyarakat akan warisan budaya umat manusia, khususnya warisan budaya bangsa Indonesia. Hal itu diharapkan dapat menumbuhkan rasa bangga terhadap bangsanya sekaligus untuk menumbuhkan rasa tanggungjawab terhadap pelestarian warisan budaya tersebut

    Analisis Perbedaan Return dan Resiko Saham dengan dan Tanpa Perataan Laba pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI

    Get PDF
    Many research proved that listed in Indonesia Stock Exchange did income smoothing. It means that management did an effort to decrease income fluctuation to reach the favorable target, whether by manipulation of artificial (by accounting method) or real (by transaction) variable. By this income smoothing they expect the risk of company will be decreased- This research is designed to know whether there are any difference between income-smoothed-company and non-income-smoothed company in their returns and/or risk. Fifty five manufacture companies, became this research samples, we selected by purposive sampling method. The samples are classified as income-smooth group and non-income-smoothed by Eckel's model. The findings showed that there is no significant difference for both stock returns and risks between income-smoothed-companies and non-income-smoothed companies. In the other words, although the income smoothing found in Indonesia but there is no difference for returns and risks variable between income-smoothed companies and non- income -smoothed-companies

    Perancangan RS 232 to RS 485 Converter Sistem Network Multidrop

    No full text
    Serial communication is commonly used for PC interfaces. Nevertheless, the commonly used is RS-232, which can communicate one to one only. An achievement was made as a converter from RS 232 to RS 485 has successfully been constructed, whewreas the RS 485 system can communicate one to many using network multidrop system. The converter consists of three main components, i.e., IC Max 232, IC Max 491, and IC LM 555. This paper discusses the converter principal operation, the protocol signal planning , and the testiing of the signal coming in and out of the converter. As the final result, the converter is indeed a solution to the weak point of computer with terminal RS232 that can only setup one to one networking. The networking can now be extended to one to many network system by using RS485 cabl, but not necessarily replacing the terminal RS232 with terminal RS485 Abstract in Bahasa Indonesia : Komunikasi serial banyak sekali digunakan dalam interface PC namun serial yang biasa dipakai adalah RS-232 yang hanya dapat berhubungan secara one to one. Dalam paper ini dirancang suatu Converter dari RS-232 to RS-485 dimana sistem RS-485 dapat berhubungan secara one to many menggunakan sistem multidrop network. Converter menggunakan 3 komponen utama yaitu ICMax 232, IC Max 491 dan IC LM 555. Dalam makalah ini dijelaskan tentang cara kerja, perencanaan sinyal protokol dan pengujian sinyal yang masuk dan keluar dari konverter. Hasil akhir adalah suatu solusi untuk mengatasi keterbatasan komputer dengan terminal RS232 yang hanya mampu membentuk jaringan one to one , menjadi mampu untuk dikembangkan ke sistem jaringan one to many dengan menggunakan kabel RS485 dengan tetap menggunakan terminal RS232 tanpa harus mengganti terminal RS232 menjadi terminal RS485. Kata kunci : desain dan konstruksi, RS 232 to RS 485 Converter, multidrop networ
    corecore