72 research outputs found

    PENGARUH SUBSTITUSI TEPUNG MOCAF (Modified Cassava Flour) DAN PENAMBAHAN PUREE WORTEL (Daucus Carota L.)TERHADAP HASIL JADI PIZZA

    Get PDF
    Abstrak Pizza dengan substitusi tepung mocaf dan penambahan wortel adalah pizza yang dibuat dengan bahan dasar tepung terigu yang disubstitusikan dengan tepung mocaf dan ditambahkan dengan puree wortel. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh substitusi tepung mocaf dan penambahan puree wortel terhadap mutu organoleptik pizza yang meliputi warna, aroma, rasa dan pori-pori.  Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen. Eksperimen dilaksanakan dengan sembilan macam perlakuan yang terdiri dari substitusi tepung mocaf 30,40 dan 50% serta penambahan puree wortel sebanyak 30, 50, dan 70%. Teknik pengumpulan data menggunakan instrumen berupa uji organoleptik meliputi warna, aroma, rasa dan pori-pori pizza dengan sembilan perlakuan. Analisis data yang digunakan yaitu analisis varian 2 jalur dan uji lanjut Duncan. Hasil penelitian menunjukkan 1) substitusi tepung mocaf berpengaruh terhadap warna, aroma dan pori-pori pizza; 2) penambahan puree wortel berpengaruh terhadap warna, aroma dan pori-pori pizza; 3) interaksi antara penambahan puree wortel dan substitusi tepung mocaf berpengaruh terhadap warna dan pori-pori pizza.4) produk terbaik dari pizza wortel mocaf yaitu pada produk dengan perlakuan penambahan puree wortel sebanyak 50% dan substitusi tepung mocaf sebanyak 30%. Jumlah kandungan zat gizi pada pizza wortel mocaf yang terbaik yaitu pada sampel dengan perlakuan W2M1 yaitu Karbohidrat sebanyak 51,82 gram, protein 10,05 gram Vitamin A sebanyak 415,33 IU, Betakaroten 147 IU dan serat sebanyak 3,88 gram. Kata Kunci : pizza, wortel, tepung mocaf   Abstract Pizza with the flour substitution mocaf and addition of carrots is pizza made with basic ingredients flour substituted with mocaf flour and added with carrot puree. This study aims to determine the effect of the addition of flour substitution mocaf and carrot puree to the organoleptic quality of pizza which includes color, aroma, taste and pores. The research is an experimental research. Experiments performed with nine kinds of treatment consisting of flour substitution mocaf 30.40 and 50% and the addition of carrot puree as many as 30, 50, and 70%. Data collection techniques using instruments such as organoleptic tests include color, aroma, taste and pores pizza with nine treatment. Analysis of the data used is the analysis of variance 2 pathway and further test of Duncan. The results showed 1) the substitution of flour mocaf influence the color, aroma and pores pizza; 2) the addition of carrot puree influence the color, aroma and pores pizza; 3) The interaction between the addition of carrot puree and flour substitution mocaf influence the color and pores pizza.4) products from pizza carrots mocaf ie products treated with the addition of carrot puree as much as 50% and substitution mocaf flour as much as 30%. Total content of nutrients in carrots mocaf best pizza is in the samples treated with W2M1 are carbohydrates as much as 51.82 grams, protein as much as 10.05 grams , Vitamin A as much as 415.33 IU, beta-carotene and fiber as much as 147 IU of 3.88 grams. Keywords: pizza, carrots, flour mocaf&nbsp

    ANALISA KINERJA DAN TINGKAT PELAYANAN PADA RUAS JALAN GUNUNG MERBABU - JALAN PASUNDAN – JALAN CERMAI KOTA SAMARINDA

    Get PDF
                 Kondisi lalu lintas di Kota Samarinda khususnya di ruas jalan Gunung Merbabu – Jalan Pasundan – Jalan Cermai saat ini sudah terjadi kemacetan dan antrian yang lumayan cukup lama dibeberapa jalan yang ada terutama pada jam-jam sibuk (pada jam pergi dan pulang sekolah atau jam berangkat dan pulang kerja).             Penelitian ini bertujuan untuk menghitung kinerja dan tingkat pelayanan pada jam puncak yaitu dengan melakukan survey selama 3 hari  ( dimulai dari jam 07.00 pagi – 07.00 malam ) yang mana dalam survey ini didapatkan data volume lalu-lintas, hambatan samping serta data geometrik jalan. Dalam pengolahan data dilakukan dengan metode Manual Kapasitas Jalan Indonesia (MKJI) 1997 dimana derajat kejenuhan (DS) sebagai indikator perilaku lalu lintas.Berdasarkan analisis perhitungan dengan metode (MKJI) 1997 didapat Kinerja dan Tingkat Pelayanan jam puncak (peack hour) ruas jalan adalah sebagai berikut:1. Gunung Merbabu, Volume : 751.25 smp/jam. Derajat kejenuhan : 0.49 DS. Kecepatan : 26 km/jam. Tingkat pelayanan : C.2. Pasundan, Volume : 600.00 smp/jam. Derajat kejenuhan : 0.39 DS. Kecepatan : 26 km/jam. Tingkat pelayanan : B.3. Cermai, Volume : 627.70 smp/jam. Derajat kejenuhan : 0.41 DS. Kecepatan : 26 km/jam. Tingkat pelayanan : B

    PERANAN MINYAK CENGKEH (Eugenia aromatica) PADA TRANSPORTASI TERTUTUP BENIH IKAN BANDENG (Chanos chanos)

    Get PDF
    kan bandeng (Chanos chanos) merupakan jenis ikan yang mempunyai nilai ekonomis tinggi dan terus meningkat dari tahun ke tahun. Permasalahan yang sering dihadapi saat transportasi benih ikan bandeng adalah perubahan kualitas air selama transportasi, yang mengakibatkan benih ikan bandeng stres sehingga tingkat survival rate benih ikan bandeng menjadi rendah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh minyak cengkeh terhadap kecepatan imotilasi, waktu untuk pulih sadar, sintasan benih ikan bandeng dan dosis yang tepat dalam pembiusan benih ikan bandeng pada saat transportasi selama 9 jam. Metode penelitian yang digunakan adalah metode Rancangan Acak Lengkap (RAL) 4 perlakuan dan 3 ulangan, dengan perlakuan K, A, B, C(0, 0,05, 0,10, 0,15,) ml/L minyak cengkeh. Parameter utama yang diamati dalam penelitian ini adalah kecepatan imotilisasi, lama pulih sadar, dan survival rate. Uji tingkat signifikansi perbedaan data dilakukan dengan uji ANOVA dan analisis lanjut dengan uji Bonferroni. Hasil penelitian menunjukan bahwa kecepatan imotilisasi yang terbaik adalah perlakuan A (0,05 ml/L minyak cengkeh), lama pulih sadar terbaik adalah perlakuan A dengan nilai 30 menit, dan nilai survival rate terbaik adalah perlakuan A dengan nilai 73,33

    PENGARUH SUBSTITUSI TEPUNG MOCAF (Modified Cassava Flour) DAN PENAMBAHAN PUREE WORTEL (Daucus Carota L.)TERHADAP HASIL JADI PIZZA

    Get PDF
    Abstrak Pizza dengan substitusi tepung mocaf dan penambahan wortel adalah pizza yang dibuat dengan bahan dasar tepung terigu yang disubstitusikan dengan tepung mocaf dan ditambahkan dengan puree wortel. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh substitusi tepung mocaf dan penambahan puree wortel terhadap mutu organoleptik pizza yang meliputi warna, aroma, rasa dan pori-pori.  Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen. Eksperimen dilaksanakan dengan sembilan macam perlakuan yang terdiri dari substitusi tepung mocaf 30,40 dan 50% serta penambahan puree wortel sebanyak 30, 50, dan 70%. Teknik pengumpulan data menggunakan instrumen berupa uji organoleptik meliputi warna, aroma, rasa dan pori-pori pizza dengan sembilan perlakuan. Analisis data yang digunakan yaitu analisis varian 2 jalur dan uji lanjut Duncan. Hasil penelitian menunjukkan 1) substitusi tepung mocaf berpengaruh terhadap warna, aroma dan pori-pori pizza; 2) penambahan puree wortel berpengaruh terhadap warna, aroma dan pori-pori pizza; 3) interaksi antara penambahan puree wortel dan substitusi tepung mocaf berpengaruh terhadap warna dan pori-pori pizza.4) produk terbaik dari pizza wortel mocaf yaitu pada produk dengan perlakuan penambahan puree wortel sebanyak 50% dan substitusi tepung mocaf sebanyak 30%. Jumlah kandungan zat gizi pada pizza wortel mocaf yang terbaik yaitu pada sampel dengan perlakuan W2M1 yaitu Karbohidrat sebanyak 51,82 gram, protein 10,05 gram Vitamin A sebanyak 415,33 IU, Betakaroten 147 IU dan serat sebanyak 3,88 gram. Kata Kunci : pizza, wortel, tepung mocaf   Abstract Pizza with the flour substitution mocaf and addition of carrots is pizza made with basic ingredients flour substituted with mocaf flour and added with carrot puree. This study aims to determine the effect of the addition of flour substitution mocaf and carrot puree to the organoleptic quality of pizza which includes color, aroma, taste and pores. The research is an experimental research. Experiments performed with nine kinds of treatment consisting of flour substitution mocaf 30.40 and 50% and the addition of carrot puree as many as 30, 50, and 70%. Data collection techniques using instruments such as organoleptic tests include color, aroma, taste and pores pizza with nine treatment. Analysis of the data used is the analysis of variance 2 pathway and further test of Duncan. The results showed 1) the substitution of flour mocaf influence the color, aroma and pores pizza; 2) the addition of carrot puree influence the color, aroma and pores pizza; 3) The interaction between the addition of carrot puree and flour substitution mocaf influence the color and pores pizza.4) products from pizza carrots mocaf ie products treated with the addition of carrot puree as much as 50% and substitution mocaf flour as much as 30%. Total content of nutrients in carrots mocaf best pizza is in the samples treated with W2M1 are carbohydrates as much as 51.82 grams, protein as much as 10.05 grams , Vitamin A as much as 415.33 IU, beta-carotene and fiber as much as 147 IU of 3.88 grams. Keywords: pizza, carrots, flour mocaf&nbsp

    PERANAN MINYAK CENGKEH (Eugenia aromatica) PADA TRANSPORTASI TERTUTUP BENIH IKAN BANDENG (Chanos chanos)

    Get PDF
    Ikan bandeng (Chanos chanos) merupakan jenis ikan yang mempunyai nilai ekonomis tinggi dan terus meningkat dari tahun ke tahun. Permasalahan yang sering dihadapi saat transportasi benih ikan bandeng adalah perubahan kualitas air selama transportasi, yang mengakibatkan benih ikan bandeng stres sehingga tingkat survival rate benih ikan bandeng menjadi rendah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh minyak cengkeh terhadap kecepatan imotilasi, waktu untuk pulih sadar, sintasan benih ikan bandeng dan dosis yang tepat dalam pembiusan benih ikan bandeng pada saat transportasi selama 9 jam. Metode penelitian yang digunakan adalah metode Rancangan Acak Lengkap (RAL) 4 perlakuan dan 3 ulangan, dengan perlakuan K, A, B, C(0, 0,05, 0,10, 0,15,) ml/L minyak cengkeh. Parameter utama yang diamati dalam penelitian ini adalah kecepatan imotilisasi, lama pulih sadar, dan survival rate. Uji tingkat signifikansi perbedaan data dilakukan dengan uji ANOVA dan analisis lanjut dengan uji Bonferroni. Hasil penelitian menunjukan bahwa kecepatan imotilisasi yang terbaik adalah perlakuan A (0,05 ml/L minyak cengkeh), lama pulih sadar terbaik adalah perlakuan A dengan nilai 30 menit, dan nilai survival rate terbaik adalah perlakuan A dengan nilai 73,33%. Kata kunci :Anestesi, Benih Ikan Bandeng, Minyak Cengkeh, Transportas

    Fork Rib: A Rare Musculoskeletal Etiology of Chest Pain

    Get PDF
    Chest pain is a common clinical presentation in daily practice. Musculoskeletal origin is a rare etiology of chest pain, compared to a cardiorespiratory problem and often underrecognized. Fork-rib or bifid-rib is a rare anomaly which uncommonly present with clinical symptoms since in most cases fork-rib incidentally found during cadaveric dissection. Here we report a 27 years old man presenting with chest pain and radiographic examination showing bifid rib of the fifth left rib, without any abnormalities from physical examination and electrocardiography. The patient treated with intravenous painkiller and anticonvulsants. Fork-rib should be considered as a differential diagnosis for chest pain of musculoskeletal origin especially in young adults or chest pain precede with minor trauma.Â

    Eddy Currents Variablity from Satellite Altimetry and Its Relation to Physical Conditions of Java Sea

    Get PDF
    Current pattern in Java Sea highly depends on monsoonal cycles, which create alternating conditions according to the seasons throughout the year and potential impacts on eddy currents variability. Using the surface geostrophic current data from satellite altimetry during 2013-2017, this study aims to understand the variability of eddy currents and its relations to the physical condition of the Java Sea such as sea surface temperature (SST), sea surface height (SSH), and chlorophyll-a concentration (CHL). Results showed 60 occurrence of eddy currents in the study area, 40 cyclonic and 20 anticyclonic. The largest cyclonic eddy observed in April 2013 (112.05, -5.37) with a diameter of 134.07 km, while the largest anticyclonic eddy observed in October 2017 (114.54, -6.24) with a diameter of 159.69 km. Cyclonic eddy has lower SSH and cold core while anticyclonic eddy has higher SSH and warm core. Despite having an unclear pattern during the five years period, the occurence of Eddy current has a potentially indirect influence on Chl-a concentration
    • …
    corecore