1 research outputs found

    Desain dan Simulasi Ultra Step-Up Converter pada Mobil Listrik dengan Kontrol Fuzzy Logic

    Get PDF
    The battery is an important part used to drive motors and instruments in electric cars, but the number of batteries used needs to be considered to adjust the required working voltage. If a three-phase induction motor is used to drive an electric car, a battery voltage of 326 Vdc is required which is then supplied to a three-phase inverter to 230 Vac which will then be used as a supply to a 3-phase induction motor. So that to decrease the number of batteries to be used in this study, a voltage booster system, namely the Ultra Step-Up Converter will be designed which functions to increase the working voltage of the battery which was originally 48Vdc until the output voltage of 326 Vdc is obtained which can be loaded up to 1.2 kW. This converter will be added with fuzzy logic control to control the output voltage so that it remains constant at 326 Vdc even though the voltage on the battery varies.Baterai merupakan sebuah komponen penting yang digunakan untuk menggerakkan motor maupun instrumen pada mobil listrik, namun jumlah baterai yang digunakan perlu diperhatikan untuk menyesuaikan tegangan kerja yang dibutuhkan. Apabila motor induksi tiga fasa digunakan sebagai penggerak mobil listrik, maka diperlukan tegangan pada baterai sebesar 326 Vdc yang selanjutnya dialirkan ke inverter tiga fasa menjadi 230 Vac yang kemudian akan dimanfaatkan sebagai suplai pada motor induksi 3 fasa. Sehingga untuk meminimalisir jumlah baterai yang akan digunakan pada penelitian ini akan dirancang sistem penaik tegangan yaitu Ultra Step-Up Converter yang berfungsi untuk menaikkan tegangan kerja dari baterai aki yang semula 48 Vdc hingga diperoleh tegangan keluaran sebesar 326 Vdc yang mampu dibebani mencapai 1.2 kW. Pada konverter ini akan ditambahkan dengan kontrol logika fuzzy sebagai pengatur tegangan keluaran agar tetap konstan 326 Vdc meskipun tegangan pada baterai berubah-ubah
    corecore