Jurnal Ilmu Komputer
Not a member yet
    130 research outputs found

    APLIKASI LAYANAN ADMINISTRASI MAHASISWA BERBASIS WEB

    Get PDF
      The application of information system technology in universities is a unique attraction for students or prospective students, including administration that carries out administrative processes in education. It can be ascertained that gradually universities that are less touched by technology will be abandoned by prospective students, technology as a means or a tool to simplify human life in general, making Web-based student administration applications can help student administration systems that can reduce student complaints at the agency in terms of correspondence, and payment confirmations, or information about the campus, so it does not require students to come to campus. In my research method, I use a waterfall model method from the Software Development Life Cycle (SDLC), so I can design a system in handling letter writing with information on taking the note itself with updated information about the college environment, and this is something of a breakthrough in technology that accommodates a complaint in a community group

    Jurnal PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI AKADEMIK DI SEKOLAH DASAR ISLAM TERPADU BUSTANUL ULUM PEKANBARU BERBASIS WEB: PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI AKADEMIK DI SEKOLAH DASAR ISLAM TERPADU BUSTANUL ULUM PEKANBARU BERBASIS WEB

    No full text
    Sekolah sebagai suatu instansi di bidang pendidikan banyak melakukan pengolahan data baik data siswa, guru, jadwal pelajaran, mata pelajaran, kelas maupun data nilai pelajaran. Datadata tersebut dalam jumlah yang besar sehingga penyimpanan dan pengadministrasian harus dilakukan dengan baik. Dalam pengolahan data akademik kebanyakan sekolah menggunakan sistem pengolahan secara manual yaitu data yang ada berupa setumpuk kertas atau rekam yang disimpan dalam rak. Sistem tersebut tentu saja mempunyai banyak kelemahan yang implikasinya adalah lemahnya administrasi, pemborosan tenaga, penyajian yang buruk, pelayanan yang kurang optimal, dan kualitas data yang rendah. Permasalahan yang dibahas adalah bagaimana langkah-langkah pembuatan Sistem Informasi Akadimik yang tepat untuk SDIT Bustanul Ulum menggunakan PHP dan MySQL. Metode kegiatan dilakukan dengan mengumpulkan data baik dengan metode waterfal, observasi, wawancara, dan selanjutnya dilakukan perancangan program. Metode ini merupakan usaha untuk mendapatkan penyelesaian dari permasalahan Sistem Informasi Akademi. Sistem informasi akademik dibuat dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP (Hypertext Preprocessor) serta menggunakan database MySQL. Sistem informasi yang dibuat memiliki 3 user, yaitu siswa, guru dan admin. Keberadaan komputer yang tersedia saat ini diharapkan dapat dimanfaatkan secara maksimal agar dapat mempermudah pengelolaan sistem akademik dan semua pemrosesan data seperti pencarian, tambah, edit, hapus, pembuatan laporan dapat dilakukan dengan komputer sehingga meminimalisir kesalahan data

    Aplikasi Buku Tamu Undangan dengan Menerapkan QR Code Berbasis Web di Wedding Reception Donys Pelaminan

    Get PDF
    Abstract Recording invited guests in registering guests is one of the potential physical contacts that can increase the spread of the virus, especially Covid-19, whether it is at wedding receptions, aqiqah, or counseling events, where guests write attendance data in a limited guest book using a pen that each other and cause queues. Therefore, researchers conducted research by creating a web-based online guest book which is expected to help reduce physical contact between invited guests who are present when the queue is filling out the guest book and those who hold an event are also easy to mark the presence of invited invited guests. This online guestbook application is built on a web-based basis and applies qr code technology using the PHP Native programming language. This application is designed using UML, and the database is MySQL, as well as for the testing method used the blackbox testing method. The application was successful in testing and implementation, where the results were that the application could help the invited guests in filling out the guest book, no need to write names manually, only by bringing a smartphone/mobile phone to scan the qr code the invited guests were able to fill in the guest book. The application can minimize the occurrence of physical contact between invited guests which can reduce the spread of the Covid-19 virus. Keywords: Guestbook Application, QR Code, PHP Native, Invitation, Web, Wedding Reception   Abstrak Pencatatan tamu undangan dalam mendata tamu merupakan salah satu potensi kontak fisik yang bisa meningkatkan penyebaran virus terutama Covid-19, baik itu pada pelaksanaan resepsi pernikahan, aqiqah, maupun acara penyuluhan, dimana para tamu menulis data kehadiran di buku tamu yang terbatas dengan menggunakan pena yang saling bergantian dan menyebabkan antrian. Maka dari itu peneliti melakukan peneltian dengan membuat buku tamu online berbasis web yang diharapkan dapat membantu mengurangi kontak fisik antara tamu undangan yang hadir ketika antrian dalam mengisi buku tamu dan yang mengadakan suatu acara juga mudah dalam menandai kehadiran tamu undangan yang diundang. Aplikasi buku tamu online ini dibangun berbasis web dan menerapkan teknologi qr code menggunakan Bahasa pemrograman PHP Native. Aplikasi ini dirancang menggunakan UML, dan basis data nya adalah MySQL, serta untuk metode pengujian yang digunakan metode blackbox testing. Aplikasi sukses dalam pengujian dan penerapannya, dimana hasilnya aplikasi dapat membantu para tamu udangan dalam mengisi buku tamu tidak perlu menulis nama secara manual, hanya dengan membawa smartphone/handphone untuk scan qr code tamu undangan sudah bisa mengisi buku tamu. Aplikasi dapat meminimalisir terjadinya kontak fisik antara para tamu undangan yang dapat mengurangi penyebaran virus Covid-19. Kata Kunci : Aplikasi Buku Tamu, QR Code, PHPNative, Undangan, Web, Wedding Receptio

    RANCANG SISTEM PENERIMAAN SANTRI BARU PONDOK PESANTREN BAHRUL ULUM BERBASIS WEB

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas abdi suatu lembaga pendidikan sehingga dimudahkan dalam menerima siswa baru. Dalam menjalankan tugasnya, sistem yang berjalan di Pesantren Bahrul Ulum seringkali tumpang tindih karena masih menggunakan administrasi secara manual. Penerimaan mahasiswa baru berupa pendaftaran, seleksi, penjurnalan, pengumuman, dan pendaftaran ulang karena masih menggunakan administrasi secara manual. Metode pengembangan perangkat lunak menggunakan Waterfall sebagai metode pengembangannya. Alat yang digunakan untuk merancang sistem adalah perancangan proses yaitu : Flowmap, Struktur Menu dan Kebutuhan Sistem. Aplikasi yang digunakan oleh PHP (Hypertext Preprocessor) sebagai Web Server dan MySQL serta Database didukung dengan aplikasi Laravel. Tahap terakhir adalah melakukan pengujian aplikasi dengan mengacu pada fungsi-fungsi tertentu dari perangkat lunak yang dirancang agar dapat berjalan sesuai dengan yang diharapkan. Dengan menjadi calon mahasiswa untuk melihat informasi yang berkaitan dengan keberhasilan mahasiswa baru

    SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENERIMAAN BANTUAN PENDIDIKAN MENGGUNAKAN METODE ELECTRE DI SMP NEGERI 2 RENGAT BARAT

    Get PDF
    At SMP Negeri 2 Rengat Barat every year there is educational assistance from BAZNAS, Indragiri Hulu Regency, several years ago in determining decision making based on a proposal from the homeroom teacher by proposing a certain number of students with modest criteria so that it was difficult to determine who received educational assistance. By using the Elimination Et Choix la Realite (ELECTRE) method to facilitate the process and to be transparent and objective in making decisions on the recipients of educational assistance, criteria are made, including: Student attendance, attitude at school, GPA or report cards and Income Certificate issued by the Village or lurah and each criterion is given a score or value from 1 to 5. The researcher uses the Elimination Et Choix la Realite (ELECTRE) method using the Laravel application, the admin will be easy to input data and process and the results are quickly visible. The results of calculations through the system, the admin provides information to the principal to see data that are eligible to receive educational assistance. The results of the calculations to assist the principal's decision, after approval, a printing process will be carried out, then the recipients of educational assistance will be informed through the bulletin board, homeroom teacher, or class group. With the application created and practiced by the Admin, the results obtained are very helpful for all schools to determine the recipients of educational assistance because this system shows transparent and objective results. With this electre application, the school accepts it to be used this year as well as for the coming year, because the school realizes the importance of this application which can assist in objective decisions in determining recipients of educational assistance.

    CHATBOT SEBAGAI GURU VIRTUAL UNTUK MATA KULIAH DATA MINING: CHATBOT SEBAGAI GURU VIRTUAL UNTUK MATA KULIAH DATA MINING

    No full text
    Abstract A chatbot is an application (service) that interacts with users through text conversations. Chatbots work to replace the role of humans in serving conversations through messaging applications. The chatbot that is built will be virtual assisting that will help students learn at home. Chatbots can only answer questions based on patterns that have been stored in the chatbot's knowledge base. Chatbots are automated conversational agents that interact with users using natural human language that can help anytime and anywhere. This chatbot is applied as a Virtual Teacher who can provide information and learning materials to students in Data Mining courses. Keywords: C4.5, NBC, GPA, performance, student   Abstrak Chatbot merupakan aplikasi (layanan) yang berinteraksi dengan pengguna melalui percakapan teks. Chatbot bekerja untuk menggantikan peranan manusia dalam melayani pembicaraan melalui aplikasi pesan. chatbot yang dibangun akan menjadi virtual assisting yang akan membantu Mahasiswa dalam belajar dirumah. Chatbot hanya dapat menjawab pertanyaan berdasarkan pola yang telah disimpan di dalam knowledge base chatbot. Chatbot adalah agen percakapan otomatis yang berinteraksi dengan pengguna menggunakan bahasa alami manusia yang dapat membantu kapan saja dan dimana saja. Chatbot ini di aplikasikan sebagai Guru Virtual yang dapat memberikan informasi dan materi pembelajaran terhadap mahasiswa dalam matakuliah Data Mining. Kata Kunci : Chatbot, Data Mining, Virtual Teacher, Student, Learnin

    PENERAPAN DATA MINING MENGGUNAKAN METODE CLUSTERING EVALUASI DATA PENJUALAN PT ASPACINDO KEDATON MOTOR: PENERAPAN DATA MINING MENGGUNAKAN METODE CLUSTERING EVALUASI DATA PENJUALAN PT ASPACINDO KEDATON MOTOR

    No full text
    Perkembangan teknologi komunikasi dari waktu kewaktu dirasakan semakin pesat, salah satunya adalah dalam usaha penjualan. PT. Aspacindo Kedaton Motor Pekanbaru merupakan usaha yang bergerak dalam bidang Penjualan sepeda motor. Dalam hal ini penginputan penjualan hanya dijadikan sebagai laporan tanpa ada pengembangan data yang lebih lanjut untuk dijadikan sebuah pengetahuan. Oleh karena itu dibutuhkan Penegeloaan Data Mining dengan motode klustering untuk mengolah data transaksi penjualan, sehingga diproleht sebuah keputusan yang dapat digunakan untuk menganalisis data penjualan. Tujuan utama dari metode clustering adalah pengelompokan sejumlah data/obyek ke dalam cluster, dimana cluster tersebut akan berisi data yang sama dengan groupnya masing-masing. Manfaatnya mempermudah analisis data yang besar dan membantu memberikan informasi data penjualan. Hasil dari penelitian ini diperoleh perbandingan daerah mana menghasilkan banyak penjualan yaitu kluster 1 pada daerah Tenayan Raya, kluster 2 pada daerah Limapuluh. Dan kluster 3 pada daerah Payung sekaki.  Dari pola yang di peroleh di harapkan dapat memberi pengetahuan untuk PT. Aspacindo Kedaton Motor Pekanbaru sebagai pendukung untuk mengambil kebijakan

    APLIKASI MEDIA PEMBELAJARAN HURUF DAN ANGKA UNTUK ANAK USIA DINI BERBASIS ANDROID (STUDI KASUS DI PAUD PARAHYANGAN)

    Get PDF
    Penelitian ini membahas tentang perancangan dan pembuatan aplikasi media pembelajaran huruf dan angka untuk anak usia dini pada paud parahyangan dengan memanfaatkan perkembangan teknologi yaitu melalui smartphone berbasis android. Pembuatan aplikasi media pembelajaran huruf dan angka ini dengan menggunakan software berbasis Java dan XML. Pengembangan aplikasi ini menggunakan model waterfall. Aplikasi ini menampilkan informasi tentang pembelajaran huruf dan angka yang akan dibagi kedalam 4  kategori, yaitu : belajar, video belajar, quiz, dan bantuan. Aplikasi ini juga dilengkapi dengan animasi-animasi menarik pada tampilan. Berdasarkan pada hasil uji coba, aplikasi ini dapat berjalan dengan baik pada perangkat berbasis android dengan versi icecream keatas

    PENERAPAN KLASIFIKASI DATA MINING UNTUK PREDIKSI TINGKAT KEMAMPUAN PEMAHAMAN SKRIPSI MAHASISWA: PENERAPAN KLASIFIKASI DATA MINING UNTUK PREDIKSI TINGKAT KEMAMPUAN PEMAHAMAN SKRIPSI MAHASISWA

    No full text
    Abstract Thesis made by students is research conducted on a phenomenon or problem in a particular field of science, based on appropriate theories and disciplines. In the process of compiling a thesis, students often experience obstacles, including in determining the thesis theme. Students do not understand the research theme that will be compiled. This obstacle will be an obstacle in the success of students in completing their thesis and the value of their thesis. This research was conducted by taking data from students who have completed their thesis at the Hang Tuah Faculty of Computer Science Pekanbaru. This data was analyzed using the Data Mining Classification method with the C4.5 algorithm. The test results used Confusion Matrix, with the Accuracy Algorithm C4.5 value of 71.00%. The application of data mining by utilizing student thesis data can help the Hang Tuah Computer Science Faculty to predict the value (Comprehension Ability) of student thesis with the title proposed by students and find data patterns contained in each of these data. Keywords: Thesis, Student, C4.5 Algorithm, Data Mining, Classification   Abstrak Skripsi yang dibuat oleh mahasiswa merupakan  penelitian yang dilakukan terhadap suatu fenomena atau permasalahan dalam bidang ilmu tertentu, berdasarkan teori-teori dan disiplin ilmu yang sesuai. Dalam proses menyusun skripsi, mahasiswa sering mengalami kendala diantaranya adalah dalam hal menentukan tema skripsi. Mahasiswa belum paham terhadap tema penelitian yang akan di susun. Kendala ini akan menjadi hambatan dalam keberhasilan mahasiswa dalam menyelesaikan skripsi dan nilai dari skripsi nya. Penelitian ini dilakukan dengan mengambil data mahasiswa yang telah menyelesaikan skripsi nya di Fakultas Ilmu Komputer Hang Tuah Pekanbaru. Data ini dianalisis dengan menggunakan metode Klasifikasi Data Mining dengan algoritma C4.5. Hasil pengujian digunakan Confusion Matrix, dengan nilai Accuracy Algoritma C4.5 adalah sebesar 71,00%. Penerapana data mining dengan memanfaatkan data skripsi mahasiswa dapat membantu Fakultas Ilmu Komputer Hang Tuah untuk memprediksi nilai (Kemampuan Pemahaman) skripsi mahasiswa dengan judul yang diajukan oleh mahasiswa serta menemukan pola-pola data yang terkandung dalam setiap data tersebut. Kata Kunci : Skripsi, Mahasiswa, Algortma C4.5, Data Mining, Klasifikas

    IMPLEMENTASI DATA MINING DENGAN ALGORITMA FP-GROWTH UNTUK MENDUKUNG STRATEGI PENJUALAN PRODUK PADA CV.SINAR HARAPAN

    Get PDF
    Dalam membangun bisnis, perusahaan CV. Sinar Harapan yang menyediakan produk alat rumah tangga tidak luput untuk menggunakan teknologi informasi dan guna mendukung kelancaran penjualan produk-produk alat rumah tangga. Dalam proses pemasaran CV. Sinar Harapan belum efektif dengan tidak adanya Analisa produk penjualan diduga menjadi salah satu faktor menurunnya volume penjualan pada CV. Sinar Harapan. Hasil penelitian ini didapatkan jumlah aturan asosiasi sebanyak 21 rule dengan support terendah adalah 0,20(20%) dan tertinggi 0,50(50%), sedangkan confidence terendah adalah 0,66(66%) dan tertinggi adalah 100%. Dapat diperoleh hasil aturan asosiasi dan frequet itemset. bahwa yang menjadi frequent itemset adalah kombinasi item Frypan Enamel Wama M-238 dengan Fast Food Kaca. Dengan menghasilkan nilai support 0.31 atau 31%, sedangkan nilai confidence sebesar 1 atau 100%.  Keywords: FP-Growth, Penjualan, Metode Asosias

    99

    full texts

    130

    metadata records
    Updated in last 30 days.
    Jurnal Ilmu Komputer
    Access Repository Dashboard
    Do you manage Open Research Online? Become a CORE Member to access insider analytics, issue reports and manage access to outputs from your repository in the CORE Repository Dashboard! 👇