1,800 research outputs found

    Implementasi Konsep Ahli Waris Patah Titi Di Mahkamah Syar’iyah Bireuen, Aceh, Indonesia

    Get PDF
    Legal pluralism in Indonesia has formed a different inheritance law system, namely institutions patah titi is an heir who dies earlier than the heir, and then his position can be replaced by a grandchild, which is set in Kompilasi Hukum Islam (KHI). This article wants to discuss the practice of judges' legal considerations at the Syar'iyah Court Bireuen in implementing the terms of patah titi, as stipulated in article 185 paragraph (1) and (2) KHI. This article uses legal research methods empirical legal research, namely research conducted on data in the form of cases of inheritance patah titi in the Syar'iyah Bireuen Court. The results of the author's research on judges' considerations in implementing the case patah titi in the Syar'iyah Bireuen Court, namely, the Panel of Judges of the Syar'iyah Bireuen Court in deciding inheritance cases patah titi refers to the Syafi'iyah fiqh system for inheritance cases that occurred before the existence of the KHI rules. However, in some cases that occurred after the KHI, some were decided based on the KHI rules, and others did not follow the KHI rules based on particular considerations for the benefit of the heirs

    The Kinds of Translation Error Made by the Students in Writing Abstract of the Theses and Dissertations

    Get PDF
    This research aims to find the kinds of translation error made in writing abstract of theses and dissertations. This research used descriptive quantitative method to analyze and expose the errors of abstracts of theses and dissertations. The data of this research was the abstracts of theses and dissertations of universities in Makassar. It took 61 abstracts of theses and dissertations from different universities. The abstracts is analyzed by using error analysis technique. The result of this research concluded that the abstracts are found various errors. Errors in the kinds of translation were Omission – Deviation – Modification – Addition - and the least is Inversion. The result of this research provides a new information about translation to the students especially to non-English students, and motivate them to translate the abstract well

    PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATA KULIAH PENGANTAR ILMU HUKUM MELALUI TUGAS TERSTRUKTUR DI LEMBAGA PENDIDIKAN TINGGI AGAMA

    Get PDF
    The purpose of learning in every course is to get the best successful achievement. Because of that, it is necessary to have the earnest effort to get it, such as creating effectif ways in all of the activity through structured task, that arrange in such a way. Thus, it is expected that good planning, will get good results. This research involved 88 students from Syari’ah major, that follow the course. Structured tasks carried out in a number of stages that include the design phase, the implementation phase in the classroom, and the assessment phase (evaluation). Each phase will be done strictly and neat, which is expected to obtain a satisfactory result

    Penerapan Hukum Allah : Studi Pribumisasi HAMKA terhadap QS. Al-Ma>'idah: 44, 45, dan 47 dalam Tafsir Al-Azhar

    Full text link
    Penerapan hukum-hukum Allah adalah dua satu isu problematik dalam konteks hubungan antar agama dan negara bagi umat Islam Indonesia. Letak problematiknya adalah, agama (tekstualitas Al-Qur'an) menyeru umatnya untuk berhukum dengan hukum Allah, akan tetapi negara (sekalipun mayoritas penduduknya beragama Islam) dalam Perundangannya justru tidak menggunakan hukum (Syari'at) Islam, melainkan UUD 1945. Bagaimanakah HAMKA -sebagai seorang muslim Indonesia- merespon dan menjawab problematika tersebut? Melalui telaah penafsirannya terhadap ayat-ayat penerapan hukum Allah dalam Tafsir al-Azhar, diperoleh jawaban bahwa umat Islam memang, semuanya wajib menerapkan hukum Allah, akan tetapi Indonesia (negara bangsa) adalah bentuk terbaik untuk umat Islam Indonesia. Negara ini menjamin setiap warganya bebas melaksanakan ajaran agama dan kepercayaannya masing-masing, prinsip ini tidak bertentangan dengan spirit hukum Islam ‘mendatangkan manfaat dan menolak bahaya'. Dengan ini umat Islam bisa menjadi muslim yang baik, sekaligus menjadi warga negara yang baik pula

    Peningkatan Aktivitas Siswa Bersekolah Yang Menyenangkan Melalui Pasorga Indah Di SDN Wonokerto Kecamatan Tekung

    Get PDF
    Setiap sekolah sekurang-kurangnya memiliki beberapa sarana prasarana sesuai standar nasional pendidikan. Terpenuhinya sarana prasarana tersebut akan memperlancar proses pencapaian tujuan pendidikan.Terdapat ungkapan “Wajah sekolah adalah wajah kepala sekolahnya”. Aktivitas siswa di SDN Wonokerto pada observasi awal menunjukkan kurang banyak beraktivitas di sekolah Tujuan dari penelitian ini adalah Meningkatkan aktivitas siswa bersekolah yang menyenangkan  di SDN  Wonokerto melalui Psorgaindah. Metode yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Hasil penelitian dengan peningkatan psorgaindah, meningkat sesuai harapan dan kriteria yang diinginkan yaitu pada aktivitas siswa di sekolah. Hal ini dapat dibuktikan dengan adanya hasil penilaian siswa sebagai berikut : Antusiasitas dan semangat siswa untuk segera menuju sekolah pada siklus I = 59% dan 49%, sedangkan pada siklus II= 84% dan 81%; Perasaan senang atau kurang senang ketika beraktivitas di sekolah pada siklus I= 43% dan 65%, sedangkan pada siklus II= 92% dan 83%; Aktivitas di sekolah maupun keiutsertaan mengikuti kegiatan ekstra kurikuler pada siklus I= 58% dan 50%, sedangkan pada siklus II= 74% dan 66%; Pembiasaan prilaku hidup bersih dan pemanfaatan suasana lingkungan sekolah pada siklus I= 83% dan 72%, sedangkan pada siklus II= 85% dan 89%; Motivasi para guru terhadap aktivitas yang dilakukan siswa di sekolah pada siklus I= 65% dan 67%, sedangkan pada siklus II= 89% dan 85%. Jika pasorga indah dilakukan oleh kepala sekolah maka siswa menjadi senang serta meningkat aktivitasnya di sekolah

    Relasi Psikologi Dan Agama

    Full text link
    Human beings and their religious behavior are interesting to study. Religion is sacred that it energizes its followers to obey any determined rule. For the outsiders, human religious behavior is frequently not understandablebecause of its contradictions. For that reason, a psychological approach is offered to understand such a phenomenon. This article, using a descriptive approach, is trying to analyze the relation between psychology and religion. In this case, there are some relational patterns between psychology and religion including critical-evaluative, constructive, and dialectical relation. Manusia dan perilaku keagamaannya adalah sebuah kajian yang menarik. Agama sebagai sesuatu yang sakral senantiasa menjadi energi bagi pemeluknya untuk melakukan segala sesuatu yang menjadi aturanaturannya. Bagi pihak luar (outsider), perilaku keagamaan manusia (pemeluknya) seringkali tidak terpahami, karena segi-segi kontradiksinya. Di sini kemudian muncul tawaran pendekatan psikologi dalam memahami perilaku keagamaan pemeluknya. Artikel ini, dengan pendekatan deskriptif mencoba mengurai hubungan antara psikologi dan agama. Dalam hal ini, ada beberapa pola hubungan yang berkembang antara psikologi dan agama yaitu pola hubungan kritis-evaluatif, konstruktif, dan dialektis

    Penerapan Akad Mudharabah Muthlaqah pada Produk Tabungan Sahabat serta Kesesuaiannya dengan Fatwa Dewan Syariah Nasional di Bank Muamalat Indonesia Kantor Cabang Pembantu Banyuwangi

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan mengetahui: (1) penerapan akad mudharabah pada produk tabungan sahabat di Bank Muamalat Indonesia Cabang Pembantu Banyuwangi; (2) kesesuaian praktek mudharabah pada produk tabungan sahabat di Bank Muamalat Indonesia Cabang Pembantu Banyuwangi dengan Fatwa Dewan Syariah Nasional. Penelitian ini merupakan jenis penelitian kualitatif yang menggunakan analisis deskriptif, yaitu mendeskripsikan data-data yang peneliti kumpulkan baik dari hasil wawancara, observasi maupun dokumentasi, selama mengadakan proses penelitian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa praktek penerapan akad mudharabah diterapkan pada produk tabungan sahabat. Hal ini dibuktikan dengan adanya perhitungan bagi hasil.Dalam penerapan akad mudharabah pada produk tabungan sahabat, Bank Muamalat Indonesia Cabang Pembantu Banyuwangi terlebih dahulu mengitung HI-1000, yakni angka yang menunjukkan hasil investasi yang diperoleh dari penyaluran setiap Rp. 1.000 dana nasabah. Dengan menggunakan metode perhitungan HI-1000, maka sistem bagi hasil telah diterapkan dengan baik oleh Bank Muamalat Indonesia Cabang Pembantu Banyuwangi. Dalam tinjauan praktek mudharabah pada produk tabungan sahabat dengan Fatwa Dewan Syariah Nasional, dalam analisis peneliti sudah sesuai. Karena berdasarkan Fatwa Dewan Syariah Nasional produk tabungan yang dibenarkan adalah produk tabungan yang menggunakan akad mudharabah dan wadi’ah, sedangkan produk tabunga yang tidak dibenarkan pad produk tabungan adalah yang berdasarkan perhitungan bunga.Berdasarkan hasil penelitian ini diharapkan dapat menjadi informasi dan masukan-masukan bagi pihak-pihak yang berkepentingan dalam penerapan akad mudharabah pada produk tabungan sahabat tersebut, selain itu juga dapat memberikan pembelajaran yang berimplikasi pada terwujudnya perbankan syari’ah yang berkualitas dan sesuai dengan fatwa Dewan Syariah Nasional (DSN)

    Praktik Analisis Swot Dalam Strategi Pemasaran Syariah Produk Tabungan Ib Hijrah Prima Pt Bank Muamalat Indonesia Tbk Kcp Genteng

    Get PDF
    This study aims to find out the sharia marketing strategy for iB Hijrah Prima Savings products at PT Bank Muamalat Indonesia Tbk, KCP Genteng and how to SWOT analysis in the marketing strategy for iB Hijrah Prima Savings products at PT. Bank Muamalat Indonesia Tbk, KCP Genteng. This study uses qualitative research. The results of the study show that the strategy used by PT Bank Muamalat Indonesia Tbk, KCP Genteng to promote the iB Hijrah Prima savings product is by means of promotion and approach to customers who are already the target of Bank Muamalat. In the SWOT Analysis strategy, Bank Muamalat has great strengths and opportunities to promote iB Hijrah Prima savings products. Marketing strategy in promoting iB Hijrah Prima savings products through promotions and approaches to customers. The SWOT analysis in promoting iB Hijrah Prima savings has very good strengths and opportunities.

    ARAH BARU PENGEMBANGAN ULUMUL QUR’AN: TELAAH METODOLOGIS ILMU ASBABUN NUZUL

    Get PDF
    In its corridor as a science, the science of asbabun nuzul is on a par with other scholars. Even though it was constructed by scholars, it did not necessarily make it immune to criticism and immune to development; there are always areas that are unthinkable and not even thought of. This is the focus of this article's discussion. Through qualitative-interpretative methods and philosophical approaches (philosophical approaches), critical approaches (critical approaches), and constructivist approaches, the results are obtained that the areas that have not been and are not even thought of at the same time as the development of contemporary asbabun nuzul science is the formulation of macro asbabun nuzul theory, and the formulation the rules of al-ibratu bil maqashid
    corecore