158 research outputs found

    Kajian Komposisi Jalur Hijau Jalan di Kota YOGYAKARTA terhadap Penjerapan Polutan Timbal (Pb)

    Get PDF
    This research aims to examine the composition of the green belt and its ability to adsorb particles of lead (Pb), determine the amount of particulate emissions of lead in the ambient air resulting from vehicle traffic activities and evaluate the composition of green belt some streets. The research was conducted using a survey method, the technical implementation is done by observation, questionnaires and secondary data collection. Sampling was done by purposive sampling is the selection of the sample with certain considerations deemed relevant according to the research objectives. Data were analyzed descriptively. The result showed that the green belt in three streets was dominated by Angsana trees (Pterocarpus indicus) form a line 1 (one) row crops. The composition of the green belt type, quantity, function, size, and distribution of plants available have not been able to reduce the concentration of lead (Pb) and thus require rearrangement. The roads planted with tree of Angsana (Pterocarpus indicus) and Tanjung (Mimusops elengi) had concentrations of lead (Pb) lower, as much as 1,39 µg/m3 at Urip Sumoharjo and as much as 1,11 µg/m3 at Laksda Adisucipto compared the road that only planted tree of Angsana (Pterocarpus indicus) is contained at Ahmad Dahlan with (Pb) concentration as much as 1,56 µg/m3. Concentrations of lead (Pb) in the third road was approaching the threshold value, but still below the quality standards specified

    Softswitch sebagai Peluang Efesiensi Jaringan Masa Depan

    Full text link
    Softswitch mampu menjawab kekurangan jaringan PSTN dalam hal biaya dan fasilitas serta merupakan sebuah teknologi yang mendigitalisasi data suara ke dalam paket-paket data untuk ditransmisikan melalui jaringan komputer memanfaatkan Internet Protocol (IP). Softswitch dapat dibangun dengan menggunakan aplikasi-aplikasi yang bersifat freeware, seperti X-Lite. Untuk menguji kualitas suara, kita dapat menganalisis delay, jitter, dan, packet loss. Walaupun menggunakan aplikasi-aplikasi yang bersifat freeware, secara umum Softswitch yang telah dibangun dapat beroperasi dengan baik serta memiliki kualitas suara yang memuaska

    English Varieties Used in Indonesian Product Advertisements

    Full text link
    Advertisement is communicated through some media by many industries by using persuasive and informative languages to attract or direct the consumers to buy the products. In line with the advancement of the English varieties in Indonesia, the language used in the product advertisements is not only Indonesian language, but English as a foreign language is also used by the copywriters of the product advertisement to persuade the consumers. This paper explains and describes English varieties used in some Indonesian product advertisements. The English varieties are observed from the study of words in view of pronunciation, spelling, simple phrases and grammar

    Tingkat Pemanfaatan E-journal Clinicalkey Oleh Mahasiswa Kedokteran Di Perpustakaan Fakultas Kedokteran Universitas Islam Sultan Agung Semarang

    Full text link
    Penelitian ini berjudul “Tingkat Pemanfaatan e-journal ClinicalKey Oleh Mahasiswa Kedokteran di Perpustakaan Fakultas Kedokteran Universitas Islam Sultan Agung Semarang”. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan frekuensi penggunaan e-journal, mengetahui tujuan pemustaka menggunakan e-journal, mengetahui format online dari e-journal yang paling banyak disukai, dan untuk mengetahui masalah yang dihadapi pemustaka dalam menggunakan e-journal. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan jenis penelitian deskriptif dan pendekatan survei. Populasi dalam penelitian ini adalah anggota perpustakaan Fakultas Kedokteran Unisula angkatan 2012 dengan jumlah populasi sebanyak 337 orang, sedangkan sampel diambil sebanyak 15% dari populasi yaitu sebanyak 51 orang dengan menggunakan teknik simple random sampling. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan kuesioner tertutup. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan tabel distribusi frekuensi dan pengujian hipotesis deskriptif menggunakan t-test satu sampel. Hasil penelitian menunjukkan bahwa berdasarkan frekuensi penggunaan e-journal, sebagian besar responden mengakeses e-journal kadang-kadang setiap kali mengunjungi perpustakaan, responden mengakses e-journal sebanyak 1-3 kali dalam seminggu, responden mengakses e-journal selama rata-rata 30 menit-1 jam, dan responden rata-rata men-download 1-5 artikel dalam sekali akses jurnal. Berdasarkan tujuan pemanfaatan e-journal bagi pemustaka, sebagian besar responden setuju bahwa tujuan e-journal digunakan untuk melengkapi tugas perkuliahan, untuk bahan presentase dan diskusi kelas, untuk bahan penelitian, untuk memperoleh informasi terbaru, untuk mempermudah pemustaka dan berguna sebagai media hiburan serta menambah wawasan. Berdasarkan format file digital yang paling disukai, sebagian besar responden setuju bahwa format file digital yang paling disukai adalah dalam bentuk content views, PDF downloads dan content prints. Berdasarkan masalah yang dihadapi pemustaka dalam menggunakan e-journal, sebagian besar responden setuju bahwa pernah mengalami berbagai kesulitan saat mengakses e-journal, bahwa permasalahan yang dihadapi adalah akses internet yang lambat, proses download yang lambat, artikel tidak lengkap/tidak sesuai, topik yang dicari tidak ditemukan, bertanya kepada petugas perpustakaan ketika mengalami masalah dan tetap menelusur informasi ketika mengalami masalah. Hal-hal tersebut sesuai dengan pengujian statistik dengan menggunakan t-test satu sampel, pada penelitian ini Sig hitung adalah 0,000 yang lebih kecil dari 0,05 sehingga H0 ditolak, maka H1 diterima yang artinya tingkat pemanfaatan e-journal Clinicalkey di Perpustakaan Fakultas Kedokteran Universitas Islam Sultan Agung tinggi

    The Fractal Dimension of the Spectrum of the Fibonacci Hamiltonian

    Get PDF
    We study the spectrum of the Fibonacci Hamiltonian and prove upper and lower bounds for its fractal dimension in the large coupling regime. These bounds show that as λ\lambda \to \infty, dim(σ(Hλ))logλ\dim (\sigma(H_\lambda)) \cdot \log \lambda converges to an explicit constant (0.88137\approx 0.88137). We also discuss consequences of these results for the rate of propagation of a wavepacket that evolves according to Schr\"odinger dynamics generated by the Fibonacci Hamiltonian.Comment: 23 page

    Homestay sebagai USAha Pengembangan Desa Wisata Kandri

    Full text link
    Desa wisata Kandri merupakan desa wisata yang ada di Kota Semarang dengan keunggulan berada dekat dengan objek wisata Goa Kreo dan Waduk Jatibarang serta memiliki potensi lokal yang dapat menjadi daya tarik bagi wisatawan. Adanya desa wisata ini menjadi peluang bagi warga untuk menyediakan homestay bagi wisatawan. Selain mejadi akomodasi yang ditawarkan, homestay juga menjadi peluang USAha baru bagi warga. Pengembangan homestay yang masih baru dan hanya digunakan oleh kelompok-kelompok tertentu memerlukan penelitian untuk mengetahui lebih dalam tentang kondisi homestay di Desa Wisata Kandri. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengembangan homestay di Desa Wisata Kandri dilihat dari 3 (tiga komponen utama pengembangan program ini, yaitu kelembagaan, pelaku dan produk. Metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah metode kualitatif dengan metode pengumpulan data berupa wawancara mendalam. Hasil penelitian ini akan menggambarkan pengembangan program homestay dilihat dari kelembagaan lokal yang ditunjukan oleh keberadaan organisasi lokal yang mengatur kegiatan pariwisata yaitu Pokdarwis Pandanaran dan Sukomakmur. Organisasi ini membawahi pelaku program homestay yang merupakan kelompok-kelompok swadaya masyarakat yang ada di Desa Wisata Kandri. Kelembagaan dan pelaku program homestay ini menghasilkan produk yang ditawarkan sebagai atraksi yang menjadi alasan wisatawan untuk datang berupa rumah homestay dan kegiatan yang menjadi atraksi wisata. Hasil analisis ini akan menjadi dasar penyusunan rekomendasi bagi pengembangan homestay dilihat dari ketiga komponen tersebut

    Uji Beberapa Campuran Pupuk Organik Cair Sampah Pasar Dengan Air Terhadap Bibit Kelapa Sawit (Elaeis Guineensis Jacq.) Di Pembibitan Utama

    Full text link
    This research aims to determine the effect of mixture of organic liquid fertilizer of market waste with water and get the best mixture on growth of oil palm seeds in main nursery. Research was conducted at the experimental farm of Agriculture Faculty, University of Riau from March to July 2014. This research arranged experimentally using Completely Randomized Design (CRD), consist of 6 treatments with 4 replication so obtained 24 units of experiment. The treatment were: without organic liquid fertilizer, 1 liter of organic liquid fertilizer + 9 liters of water, 1 liter of organic liquid fertilizer + 14 liters of water, 1 liter of organic liquid fertilizer + 19 liters of water, 1 liter of organic liquid fertilizer + 24 liters of water, 1 liter of organic liquid fertilizer + 29 liters of water. Parameters observed were the increase of seeds height, increase of leaves number, increase of hump diameter, root volume, root crown ratio and dry seeds weight. Data were analyzed using analysis of variance (ANOVA) followed by Duncan's test at 5% level. The results showed that treatment mixture of organic liquid fertilizer of market waste with water affects on increase of seeds height, increase of hump diameter, increase of leaves number, root volume and dry seeds weight, but not affect on root crown ratio. A mixture of 1 liter of organic liquid fertilizer of market waste + 29 liters of water gave better effect than other treatments on all observed parameters

    Sistem Informasi Administrasi Surat Masuk dan Surat Keluar pada Biro Rektorat Universitas Katolik Santo Thomas Medan

    Full text link
    Processing incoming data and outgoing letters at the rector's bureau at Santo Thomas Catholic University in North Sumatra has been using storage of accumulated data, in the form of sheets of paper, then the search requires a long process, because it has to turn back the ledger, so the letter will hard to find, and damage if the letter has been stored for a long time in the mail storage cabinet. Data storage of incoming letters, dispositions and outgoing letters has used the database so that it further accelerates the workings of the Rector's Bureau, because incoming mail and outgoing mail data do not need to be recorded or written into a letter book
    corecore