488 research outputs found

    ANALISIS APPRAISAL SYSTEM KUMPULAN WACANA“SUNGGUH-SUNGGUH TERJADI” PADA SURAT KABAR KEDAULATAN RAKYAT

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk menunjukkan nilai-nilai bahasa evaluative yang digunakan oleh pelibat wacana (appraiser) terhadap fenomena kebahasaan dalam rubrik “Sungguh-Sungguh Terjadi” yang digunakan oleh appraiser. Hasil yang diharapkan adalah seperangkat bahasa evaluative yang digunakan dalam rubrik “Sungguh-Sungguh Terjadi” berdasarkan frekuensi kemunculan tiap jenisnya. Diantaranya, jenis appraiser, appraised, affect, judgement, appreciation, dan graduation. Jumlah rubrik dalam penelitian ini 150 wacana, terbit tahun 2010 bulan Januari sampai Agustus. Penelitian ini menggunakan penelitian analisis konten, deskripsitif kualitatif. Subjek penelitian ini adalah wacana dalam “Sungguh-Sungguh Terjadi” dalam surat kabar Kedaulatan Rakyat. Obyek dalam penelitian ini adalah analisis appraisal system. Instrumen dalam penelitian ini, yaitu human instrument. Data diperoleh dengan metode simak dan dokumentasi, sementara tehniknya menggunakan simak bebas libat cakap (SBLC). Keabsahan data diperoleh melalui ketekunan pengamatan dan triangulasi data. Hasil penelitian yang diperoleh adalah sebagai berikut: 1) jenis appraisal system terdiri atas bentuk appreciation 5.879 buah (82,97%), bentuk graduation 178 buah (2,51%), bentuk appraiser 154 buah (2,17%), bentuk engagement 100 buah (1,41%), bentuk affect 59 buah (0,83%), bentuk judgement 61 buah (0,86%), dan bentuk appraised 655 buah (9,24%), jumlah bentuk appreciation yang dominan terkait pada jenis appraisal system paling banyak digunakan karena di dalam konteks tersebut banyak sekali yang dinilai oleh penutur, diantaranya menilai suatu benda di sekitar penutur maupun lawan tutur; (2) fungsi bahasa dalam wacana SST meliputi fungsi representasional sebanyak 101 tuturan (49,75%), fungsi personal 48 tuturan (23,64%), fungsi interaksional sebanyak 16 tuturan (7,88%), fungsi heuristik sebanyak 16 tuturan (7,88%), fungsi instrumental sebanyak 8 tuturan (3,94%), dan fungsi regulatoris sebanyak 6 tuturan (2,95%); fungsi representasional lebih dominan karena di dalam teks tersebut memberikan informasi yang berkaitan dengan topik sebelumnya

    Uji Protein Dan Organoleptik Es Krim Komposisi Kacang Merah Phaseolus Vulgaris Dan Susu Skim Dengan Penambahan Mangga Kuweni Mangifera Odorata

    Get PDF
    Ice cream is dairy products through the freezing process. The raw material is kidney bean ice cream, skim milk and mango kweni. Kidney bean contains 23.1 g protein, 59.5 g carbohydrate, 1.7 g fat and higher in fiber. The purpose of this study was to determine levels of protein, organoleptic quality and public acceptability composition of kidney bean ice cream and skim milk with the addition of mango kweni. The method used is experimental research with a completely randomized design (CRD) two factors, the first is composition of kidney beans: skim milk (25%: 75%, 50%: 50%, 75%: 25%, 100%: 0%) and factor two is mango kweni (10 g and 20 g) with two replications. Data were analyzed with descriptive qualitative and quantitative. Results showed the highest protein content of ice cream in the treatment M2K2 (50% skim milk, 50% kidney bean and 20% mango kweni), amounting to 3.0 g. While the low protein content of ice cream, the treatment M2K4 (0% skim milk, kidney bean 100%, and 20% mango kweni), 2.3 g. Ice cream with 100% of kidney bean extract treatment + 0% of skim milk +20% of mango kweni is ice cream that can be accepted by society

    Meningkatkan Prestasi Dan Motivasi Belajar IPA Materi Bumi Dan Alam Semesta Dengan Menerapkan Pengajaran Berbasis Inkuiri Pada Siswa Kelas 2 Sdn Kandat 2 Tahun Pelajaran 2014/2015

    Full text link
    Permasalahan yang ingin dikaji dalam penelitian ini adalah: (a) Bagaimanakah peningkatan prestasi belajar siswa dengan diterapkannya pengajaran berbasis inkuiri? (b) Bagaimanakah pengaruh model pengajaran berbasis inkuiri terhadap motivasi belajar siswa?Sedangkan tujuan dari penelitian ini adalah: (a) Ingin mengetahui seberapa jauh pemahaman dan penguasaan mata pelajaran IPA setelah diterapkannya pengajaran berbasis inkuiri. (b) Ingin mengetahui pengaruh motivasi belajar siswa setelah diterapkan pengajaran berbasis inkuiri.Penelitian ini menggunakan penelitian tindakan (action research) sebanyak tiga putaran. Setiap putaran terdiri dari empat tahap yaitu: rancangan, kegiatan dan pengamatan, refleksi, dan refisi. Sasaran penelitian ini adalah siswa kelas 2 SDN Kandat 2 Semester II Tahun Pelajaran 2014/2015.Data yang diperoleh berupa hasil tes formatif, lembar observasi kegiatan belajar mengajar.Dari hasil analis didapatkan bahwa prestasi belajar siswa mengalami peningkatan dari siklus I sampai siklus III yaitu, siklus I (62,50%), siklus II (75,00%), siklus III (87,50%).Simpulan dari penelitian ini adalah metode pengajaran berbasis inkuiri dapat berpengaruh positif terhadap motivasi belajar Siswa kelas 2 SDN Kandat 2 Semester II Tahun Pelajaran 2014/2015, serta model pembelajaran ini dapat digunakan sebagai salah satu alternative pembelajaran IPA

    Olahraga Pasca Melahirkan

    Full text link
    Setelah melahirkan, hal yang paling ingin cepat dilakukan oleh seorang wanita adalah kembali berolahraga untuk mendapatkan tubuh yang diinginkan. Tetapi banyak pula ibu-ibu pasca melahirkan malah takut untuk bergerak, takut terjadi robekan pada jahitan. Hal ini terjadi karena kekurangtahuan akan pengetahuan kapan dan olahraga apa yang dapat dilakukan seorang ibu pasca melahirkan.Pasca melahirkan terjadi Perubahan-pcrubahan pada rahim, vagina, dinding Perut. Seorang wanita dapat kembali berolahraga ringan setelah dua minggu bagi yang melahirkan secara vaginal, dan enam minggu bagi yang melahirkan secara bedah caesar.Dua minggu pertama dapat melakukan ladtian Kegel untuk menguatkan lubang vagina, berjalan, atau yoga yang paling halus. Setelah dua minggu dapat ditambah dengan peregangan dan jalan, bergoyang mengikuti irama musik dengan menggendong bayi

    Evaluasi Kepatuhan Penulisan Obat Dalam Kartu Obat Penderita Rawat Inap Ruang Kutilang Terhadap Formularium Rumah Sakit Di Rsup Dr. Kariadi Semarang Periode 2007

    Full text link
    Drug formularium is a method used by hospital medical staff to evaluate and choose a drug for patient treatments from various available drug trade name preparations within hospital. Objective of this study was to evaluate prescription compliance on drug cards of Kutilang in-patients ward towards Dr Kariadi Hospital Formularium during 2007. Non experimental, retrospective and non analytical observational study design was done. Sample collected by a proportional stratified random sampling from Kutilang in-patient drug card during 2007. Data were compared to Dr Kariadi Hospital Formularium. When prescription of drugs trade name different with formularium but generic name available, it was considered as non-formularium A and non-formularium B if either trade name or generic name drugs were not present. The results showed there were 56.1% female patients and 43.9% male patient hospitalized in Kutilang ward during 2007, in which 30.4% was belong to Internal medicine patients. Total number of drugs used were 613 items consist of 46.8% generic drugs and 53.2% trade name (patent) drugs. Overall agreement of drug used to the formularium was 77.7%. The rank of drug prescription agreement were as follows, anesthesiologist and psychiatry both were 100% agree to formularium, cardiologist was 14.8% agree to non-formularium A and dermato-venerologist was 40.9% belong to non-formularium B. The higest rank of prescription based on treatment classes were immunosuppressant (92.9%) among formularium, anti diabetics (32.2%) among non-formularium A and ENT drugs (83.3%) among non-formularium B

    Upaya Mengembangkan Kemampuan Kemandirian Anak Melalui Metode Bermain Peran Di Kelompok A TK Ba Aisyiyah Karangdowo Kecamatan Karangdowo Kabupaten Klaten Tahun Ajaran 2012/2013

    Get PDF
    Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perkembangan kemampuan kemandirian menggunakan metode bermain peran pada pokok bahasan, memperagakan cara memasangkan kancing baju sendiri, membuka tali sepatu sendiri, mengerjakan tugas tanpa bantuan orang lain, dapat makan bekal dan mencuci piring sendiri. Penerima tindakan adalah anak kelompok A TK BA Aisyiyah karangdowo Klaten yang berjumlah 12 anak. Subyek pelaksanaan tindakan adalah anak. Pelaksanaan ini dilaksanakan dalam 3 putaran. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah metode observasi dan wawancara. Teknik analisis data secara deskriptif komparatif dengan analisis kritis terhadap kelemahan dan kelebihan kinerja anak dan guru dalam proses pembelajaran yang terjadi didalam kelas selama penelitian berlangsung. Hasil penelitian adalah terjadi perkembangan kemandirian menggunakan metode bermain peran. Perkembangan kemandirian pada prasiklus 35,71%, siklus I Perkembangan kemandirian mencapai 54,46%, siklus II sebesar 64,58% dan siklus III mencapai 83,47%. Dengan demikian berdasarkan hipotesis metode bermain peran dapat mengembangkan kemampuan kemandirian di TK BA Aisyiyah Karangdowo

    Pengaruh Akupressure Dalam Menurunkan Nyeri Osteoarthritis Genu Pada Wanita Usia Premenopause

    Get PDF
    Background: The results of an interview with Dr. Gunawan Leonard, the incidence of OA Genu is often complained of by female patients at the Primary Metro Pundu clinic. This is due to long working hours and hard work. Management from the clinic still uses pain relievers such as ibuprofen. Long-term use of this drug will cause side effects on the body. To minimize these side effects, the researchers carried out non-pharmacological treatment with acupressure at the ST 36, ST 35, EX-LE 2, EX-LE 4, and BL 40 points in reducing OA pain. Objective: To determine the difference before and after being given acupressure in reducing OA pain in perimenopausal women. Method: This type of research is quantitative. The population of this study were all women of perimenopausal age who had osteoarthritis genu at the Metro Pundu Primary Clinic, Central Kalimantan, as many as 32 people. The number of samples used Freder's formula was 20 samples, and data processing used Shapiro Wilk for the normality test to obtain normally distributed data results and paired sample t test with the results of ha accepted. Results: There was a decrease in OA pain scale in perimenopausal women before and after being given acupressure treatment, This shows the effect of acupressure in reducing genu osteoarthritis pain in perimenopausal women
    corecore