6 research outputs found

    Islam, Globalization, and Poverty Alleviation

    Get PDF
    Globalisasi adalah keadaan dan situasi yang menglobal, baik secara ekonomi, politik, dan sosial. Semua negara yang menganut sistem perekonomian terbuka telah berperan serta dalam sistem globalisasi. Saat ini dunia berada di bawah pengaruh super power dunia. Misalnya adalah penggunaan dolar sebagai mata uang resmi untuk transaksi Internasional sehingga dolar mendominasi dalam transaksi International. Akibatnya, nilai utang negara-negara berkembang mengalami kenaikan disebabkan kenaikan harga dolar. Kenaikan nilaiutang negara-negara berkembang menyebabkan pemerintah mengurangi subsidi bagi masyarakat, sehingga kesulitan ekonomi makin dirasakan rakyat kecil. Hal ini berakibat kemiskinan sulit dihilangkan. Artikel ini menganalisis perspektif Islam dan pelbagai pemikiran mengenai dampak globalisasi terhadap penghapusan tingkat kemiskinanDOI: 10.15408/aiq.v5i2.257

    THE RELEVANCE OF IBN SINA’S ISLAMIC ECONOMICS THOUGHTS TO THE PANCASILA ECONOMICS PARADIGM

    Get PDF
    AbstractThis study aims to explain and study the other sideof IbnSina as the expert in Islamic economics.This is important because so far IbnSina hasalways been identified as a doctor, chemist, andphilosopher of Islam, and such identification isvery far from economic ideas. While manyeconomic ideas were originated from IbnSina. Hisworks such as as-Syifa and Risalah as-Siyasahhave sufficiently discussed about the economy.This study used a literature approach to describeand analyze the object of the research, namelyreading and reviewing various sources of thetopic, analyzing and finally drawing a conclusionwhich was further presented in the form of awritten report. The results of this study indicatedthat IbnSina was not only a well-known andworldwide physician, chemist, and philosopher,but also an Islamic economics thinker. Many ideasabout the economy were born from his works, as-Syifa and Risalah as-Siyasah, such the discussionsare about humans as economic agents; economicrevolutions as the main foundation of economicdevelopment; and welfare as well as prosperity asthe main goals of economic practice and stateadministratio

    ANALISIS STRATEGI SOSIALISASI PASAR MODAL DAN PENGARUHNYA TERHADAP KEPUTUSAN MASYARAKAT BERINVESTASI DI PASAR MODAL

    Get PDF
    Tujuan dalam penelitian ini  ialah untuk mengetahui pengaruh secara parsial dan secara simultan antara variabel strategi sosialisasi pasar modal dan keputusan masyarakat berinvestasi di pasar modal. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif.Sumber data utama dari penelitian ini bersumber dari angket penelitian yang telah di isi oleh responden. Selain itu data juga didapat dari studi kepustakaan dan dokumentasi yang berkaitan dengan penelitian ini.Temuan dari penelitian ini antara lain: (1) Terdapat hubungan yang signifikan secara parsial antara sosialisasi dan edukasi pasar modal melalui seminar pasar modal berpengaruh terhadap keputusan responden untuk berinvestasi di pasar modal. (2) Tidak  terdapat hubungan yang signifikan secara parsial antara sosialisasi dan edukasi pasar modal melalui kampanye “Yuk Nabung Saham” berpengaruh terhadap keputusan responden untuk berinvestasi. (3) Tidak  terdapat hubungan yang signifikan secara parsial antarasosialisasi dan edukasi pasar modal melalui permainan Stocklab tidak  berpengaruh terhadap keputusan responden untuk berinvestasi. (4) Terdapat hubungan yang cukup siginifikan secara simultan antara variabel strategi sosialisasi dan edukasi pasar modal terhadap keputusan masyarakat berinvestasti di pasar modal.Kata kunci: Strategi Sosialisasi, Pasar Modal, Keputusan Berinvestasi, Edukasi Pasar Moda

    Islam, Globalization, and Poverty Alleviation

    No full text
    Globalization is globab as well condition and situation, neither economically, politically, and socially. All countries that embrace open economic system have participated in the system of globalization. Today the world is under the influence of super power world. For instance, using dollar as the official currency for international transactions, so that dollar dominates in international transactions. As a result, the value of the debt of developing countries has increased due to the rising price of dollar. The increment of the debt value in developing countries led the government reduces subsidies for the community. Thus economic hardship perceived more and more for poor people. This resulted that poverty is hard to be alleviated. This article analyzes the various Islamic perspective and thoughts on the impact of globalization on poverty alleviation.DOI: 10.15408/aiq.v5i2.2123</p
    corecore